Buatlah Komponen Peta yang Memuat Semua Keterangan Pada Simbol Peta! Mata Pelajaran Geografi, Komponen Peta

- 23 September 2021, 16:46 WIB
Buatlah Komponen Peta Yang Memuat Semua Keterangan Pada Simbol Peta! Mata Pelajaran Geografi, Komponen Peta
Buatlah Komponen Peta Yang Memuat Semua Keterangan Pada Simbol Peta! Mata Pelajaran Geografi, Komponen Peta /Tangkapan layar Youtube/ Angka & Data Channel

● Skala

Perbandingan jarak antara objek di dalam peta dan jarak sebenarnya di lapangan disebut skala.

Dicantumkannya skala, agar pengguna peta dapat membayangkan luas wilayah atau jarak sebenarnya di permukaan bumi. Ada 3 bentuk penyajiaan skala pada peta, yaitu skala numerik, skala garis, dan skala verbal.

● Inset Peta

Dalam peta, Inset peta digunakan untuk memperjelas posisi suatu wilayah yang ada di peta utama. Terdapat 2 jenis inset peta yaitu inset lokasi dan inset pembesaran.

Baca Juga: Biodata dan Profil Tukul Arwana Pendarahan Otak, Anak, Instagram

Lokasi digunakan untuk memberikan gambaran global wilayah di sekitar daerah yang dipetakan dan terdapat pada peta dengan skala kecil.

Inset pembesaran digunakan untuk menjelaskan bagian dari peta pokok yang dianggap penting dari suatu lokasi yang kenampakannya tampak kecil, sehingga perlu diperbesar.

Inset jenis ini umumnya ditemukan pada peta dengan kenampakan wilayah yang kecil.

● Simbol Peta

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah