Kunci Jawaban Soal Makna Sila Ketiga Pancasila Kelas 4 SD MI Tema 4, Simak Penjelasan Lengkapnya di Bawah Ini

- 14 Oktober 2021, 07:24 WIB
Pohon Beringin sebagai simbol sila ketiga Pancasila
Pohon Beringin sebagai simbol sila ketiga Pancasila /

Baca Juga: 3 Hal Baik Apa yang Bisa Kamu Pelajari dari Cerita Tupai dan Ikan Gabus, Tema 4 Kelas 4 Halaman 97

7. Perhatikan gambar di bawah ini! Pernyataan yang benar mengenai pohon tersebut yang berkaitan dengan sila ketiga Pancasila adalah...

Pohon Beringin sebagai simbol sila ketiga Pancasila
Pohon Beringin sebagai simbol sila ketiga Pancasila

a. Akarnya yang menjalar melambangkan luas wilayah Indonesia

b. Daunnya dapat diolah menjadi pakaian atau kebutuhan sandang masyarakat Indonesia

c. Menghasilkan buah yang dapat diolah menjadi makanan pokok masyarakat Indonesia

d. Batang yang kuat dan daun yang lebat dapat dijadikan tempat berteduh oleh berbagai macam suku bangsa

Baca Juga: Hal Baik Apa yang Bisa Kamu Pelajari dari Cerita Tersebut? Cerita Tupai dan Ikan Gabus Tema 4 Kelas 4 Hal 97

8. Berikut ini sikap yang menunjukkan persatuan dan kesatuan bangsa adalah...

a. Merasa suku sendiri lebih unggul dari pada suku lainnya

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x