Penderita Presbiopi Ditolong dengan Kacamata Berlensa, Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 4

- 25 November 2021, 06:40 WIB
Penderita Presbiopi Ditolong dengan Kacamata Berlensa, Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 4
Penderita Presbiopi Ditolong dengan Kacamata Berlensa, Kunci Jawaban Kelas 4 SD Tema 4 /Pixabay

 

PORTAL PURWOKERTO - Penderita presbiopi ditolong dengan kacamata berlensa?

Simak pembahasan kunci jawaban dari muatan pelajaran IPA tema 5 kelas 4 SD dan MI tentang cahaya dan indera penglihatan.

Adik-adik, berikut adalah penjelasan dari pertanyaan kacamata berlensa untuk menolong penderita presbiopi.

Ini merupakan hasil pembahasan bersama dengan Dodi Iswanto S.Pd, seorang tenaga pendidik di Medan, Sumatera Utara.

Baca Juga: Nilai yang Mengajarkan Kepada Kita untuk Menghargai PerbedaN Pendapat adalah Nilai? Jawaban Soal Google PPKn

Adik-adik dapat mencari jawaban lainnya dengan bereksplorasi lebih lanjut, contoh jawaban ini tidak selamanya mutlak.

Contoh kunci jawaban tema 5 kelas 4 SD dan MI ini hanya berlaku sebagai panduan untuk orang tua.

Namun jika mengalami kesulitan saat menjawab, diperkenankan untuk bertanya kepada ayah dan ibu di rumah.

Sebelum memulai pembahasan kali ini, kita harus terlebih dahulu memahami keseluruhan materi tema 5 kelas 4 SD tentang cahaya dan indera penglihatan.

Baca Juga: Celah Bundar pada Mata yang Berfungsi Mengatur Banyaknya Cahaya yang Masuk adalah? Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI

Muatan pelajaran IPA kali ini akan menjelaskan pembahasan tema 5 kelas 4 SD tentang cahaya dan indera penglihatan.

Sekarang mari kita simak penjelasan lengkap di bawah ini sebelum menjawab pertanyaan kacamata berlensa untuk menolong penderita presbiopi.

Kita menggunakan mata untuk melihat benda-benda di sekeliling kita, untuk melihat benda-benda di sekitar kita juga diperlukan peranan penting dari cahaya.

Kita dapat melihat benda jika benda tersebut memantulkan cahaya, kemudian cahaya yang dipantulkan tersebut masuk ke dalam mata.

Baca Juga: Apa Yang Bisa Dilakukan Di Tingkat Rumah Tangga Sebagai Upaya Memelihara Ekosistem? Kunci Jawaban Kelas 5 SD

Sumber cahaya tersebut dapat berasal dari matahari, lampu listrik, lilin, atau sumber cahaya lainnya.

Mata merupakan indera penglihatan manusia. Mata berdiameter kurang lebih 2 cm, dan terletak di dalam rongga tengkorak.

Bagian-bagian mata

1. Iris
Memberi warna pada mata

2. Kornea
Meneruskan cahaya yang masuk ke mata

3. Pupil
Mengatur banyaknya cahaya yang masuk

4. Lensa
Meneruskan cahaya agar jatuh tepat pada retina

5. Otot mata
membantu mata untuk bergerak

6. Retina
Layar untuk menangkap gambar yang dibawa oleh cahaya

7. Syaraf mata
Meneruskan rangsang cahaya ke syaraf pusat di otak

8. Badan bening
Meneruskan cahaya

Baca Juga: Ani membeli telur 2/4 kg, Ani membeli telur lagi ¾ kg, Jumlah telur yang dimiliki Ani sekarang adalah, Kelas 3

Kelainan pada mata

1. Rabun jauh (Miopi)
2. Rabun dekat (Hipermetropi)
3. Mata tua (Presbiopi)
4. Mata silinder (Astigmatisme)

Rabun jauh (Miopi) adalah ketidakmampuan untuk melihat benda yang jauh.

Untuk membantu penglihatan penderita rabun jauh (Miopi) harus menggunakan lensa cekung.

Rabun dekat (Hipermetropi) merupakan ketidakmampuan untuk melihat benda yang dekat.

Untuk membantu penglihatan penderita rabun dekat (Hipermetropi) harus menggunakan lensa cembung.

Baca Juga: Semua Benda yang Dapat Memancarkan Cahaya Disebut? Kunci Jawaban IPA Kelas 4 SD, Cahaya dan Indra Penglihatan

Mata tua (Presbiopi) adalah ketidakmampuan mata untuk melihat benda yang jauh dan benda yang dekat.

Untuk membantu penglihatan penderita mata tua (Presbiopi) harus menggunakan lensa rangkap (Bifokal)

Mata silinder (Astigmatisme) yaitu kornea atau lensa mata tidak melengkung seperti lingkaran, sehingga pandangan jarak jauh maupun dekat akan terlihat buram atau berbayang.

Untuk membantu penglihatan penderita mata silinder (Astigmatisme) maka diperlukan lensa silinder.

Baca Juga: Dina Selalu Terlambat Datang ke Sekolah karena Bangun Kesiangan, Kalimat Saran Sesuai Permasalahan Kelas 3

Agar benda dapat terlihat dengan jelas, mata membutuhkan cahaya yang cukup. Melihat benda di tempat yang remang-remang atau gelap dapat mengganggu kesehatan mata.

Sebaliknya, melihat benda dengan cahaya yang menyilaukan atau terlalu terang juga dapat merusak kesehatan mata.

Cara menjaga kesehatan mata
1. Periksakan mata secara rutin ke dokter
2. Membaca di tempat yang cukup terang
3. Jangan memandang langsung sumber cahaya
4. Hindati menatap layar terlalu lama
5. Perhatikan jarak ketika melihat
6. Konsumsi makanan bergizi
7. Olahraga secara rutin.

Penderita presbiopi ditolong dengan kacamata berlensa?

Baca Juga: Latihan Soal IPA, Cahaya dan Indra Penglihatan, Kelas 4 SD MI

CONTOH JAWABAN

1. Semua benda yang dapat memancarkan cahaya disebut....
A. Benda bening
B. Sinar
C. Benda gelap
D. Sumber cahaya

2. Berikut ini yang bukan merupakan bagian mata adalah....
A. Iris
B. Badan bening
C. Koklea
D. Retina

3. Celah bundar pada mata yang berfungsi mengatur banyaknya cahaya yang masuk adalah....
A. Pupil
B. Otot mata
C. Lensa
D. Syaraf mata

4. Bagian yang ditunjukkan oleh panah pada gambar di bawah ini merupakan selembar otot di belakang kornea yang kaya akan pembuluh darah dan berfungsi memberi warna pada mata. Organ tersebut adalah....

Cahaya dan indra penglihatan
Cahaya dan indra penglihatan

A. Pupil
B. Iris
C. Retina
D. Selaput bening

Baca Juga: Latihan Soal IPA, Cahaya dan Indra Penglihatan, Kelas 4 SD MI

5. Bagian pada gambar yang ditunjukkan oleh huruf x adalah....

Cahaya dan indra penglihatan
Cahaya dan indra penglihatan

A. Kornea
B. Retina
C. Syaraf mata
D. Iris

6. Gambar di bawah menunjukkan gangguan mata yang disebut....

Cahaya dan indra penglihatan
Cahaya dan indra penglihatan

A. Miopi
B. Hipermetropi
C. Presbiopi
D. Astigmatisme

7. Penderita rabun jauh ditolong dengan menggunakan kacamata berlensa....
A. Cekung
B. Cembung
C. Cekung dan cembung (bifokal)
D. Silinder

Baca Juga: Jawaban Kalimat Berikut yang Termasuk Kalimat Saran,Materi Evaluasi Pembelajaran Tema 4 Kelas 3 SD

8. Orang yang menderita rabun dekat (hipermetropi) bayangan pada matanya....
A. Jatuh tepat di retina
B. Jatuh di belakang retina
C. Jatuh di depan retina
D. Buram atau berbayang

9. Penderita presbiopi ditolong dengan kacamata berlensa....
A. Cekung
B. Cembung
C. Cekung dan cembung (bifokal)
D. Silinder

10. Berikut ini yang bukan merupakan cara menjaga kesehatan mata adalah....
A. Membaca di tempat yang cukup terang
B. Jangan memandang langsung sumber cahaya yang menyilaukan
C. Jarak membaca 10-15 cm
D. Hindari menatap layar terlalu lama

Baca Juga: Kalimat Berikut yang Termasuk Kalimat Saran adalah, Latihan Evaluasi Pembelajaran Tema 4 Kelas 3 SD Soal 1-10

Demikian pembahasan kunci jawaban tentang kacamata berlensa untuk menolong penderita presbiopi yang terdapat dalam tema 5 kelas 4 SD dan MI.

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.***

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah