Lengkapilah Tabel di Bawah, Aktivitas Ekonomi, Bidang, dan Barang Jasa yang Dihasilkan, Kunci Jawaban Kelas 4

- 18 Februari 2022, 07:17 WIB
Lengkapilah Tabel di Bawah, Aktivitas Ekonomi, Bidang, dan Barang Jasa yang Dihasilkan, Kunci Jawaban Kelas 4
Lengkapilah Tabel di Bawah, Aktivitas Ekonomi, Bidang, dan Barang Jasa yang Dihasilkan, Kunci Jawaban Kelas 4 /

Lalu bagaimana dengan mereka yang tinggal di perkotaan? Bertempat tinggal di perkotaan yang tidak memiliki lahan untuk dibuat menjadi usaha pertanian atau perkebunan, tentu ada aktivitas ekonomi lainnya.

Pembahasan aktivitas ekonomi beserta barang dan jasa yang dihasilkan ini merupakan kisi-kisi yang berasal dari Septian Johan Wibowo S.Pd., lulusan FKIP dari Universitas Negeri Yogyakarta untuk Portal Purwokerto.

Kali ini kita akan membahas tentang aktivitas ekonomi untuk melengkapi tabel. Kalian harus dapat menuliskan aktivitas ekonomi seperti apa yang tergambar, serta barang dan jasa apakah yang dihasilkan.

Baca Juga: Temukan Informasi dari Setiap Paragraf Pada Teks Bulan dan Gerakannya, Teks Nonfiksi, Tema 8 Kelas 6 SD

Lihatlah tabel di bagian atas. Kalian telah dicontohkan aktivitas ekonomi di bidang pertanian. Namun ada aktivitas ekonomi lainnya yang harus dijawab.

Dapatkah kalian menebak aktivitas apa yang dilakukan pada gambar yang ditanyakan? Ada papan tulis dan seorang perempuan sedang menunjukkan tongkat ke arah papan.

Ya, aktivitas tersebut merupakan aktivitas ekonomi dari guru. Menjadi seorang guru berbeda dengan nelayan ataupun petani.

Baca Juga: Buatlah Diagram Batang Berdasarkan Data Jenis Olahraga dan Banyak Siswa! Kunci Jawaban Kelas 5 SD

Aktivitas ekonomi sebagai guru dapat dilakukan di berbagai tempat, asalkan ada murid untuk diajari.

Menjadi guru merupakan aktivitas ekonomi yang menghasilkan jasa. Jasa yang dihasilkan seorang guru adalah mengajarkan pengetahuan kepada setiap muridnya. 

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah