Sebutkan Langkah Pertama yang Harus Dilakukan dalam Membuat Kesimpulan! Kunci Jawaban Kelas 6 SD

- 15 Juni 2022, 09:27 WIB
Ilustrasi Belajar. Sebutkan Langkah Pertama yang Harus Dilakukan dalam Membuat Kesimpulan! Kunci Jawaban Kelas 6 SD.*
Ilustrasi Belajar. Sebutkan Langkah Pertama yang Harus Dilakukan dalam Membuat Kesimpulan! Kunci Jawaban Kelas 6 SD.* /Unsplash.com/Nikhita S

PORTAL PURWOKERTO - Sebutkan langkah pertama yang harus dilakukan dalam membuat kesimpulan! Kunci jawaban kelas 6 SD.

Pembelajaran berikut bertujuan sebagai panduan jawaban bagi orangtua serta siswa dan siswi diharapkan dapat mengeksplorasi lebih lanjut.

Berikut pembahasan kunci jawaban kelas 6 SD oleh alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd.

Pernahkah adik-adik mengetahui arti kata kesimpulan? Apakah kesimpulan itu? Kesimpulan merupakan sebuah gagasan yang tercapai pada akhir pembicaraan.

Baca Juga: Pembulatan dari Pengukuran Berat 1998 Gram? Kunci Jawaban Contoh PTS Matematika Kelas 4 SD

Singkatnya, kesimpulan memiliki berarti hasil dari sebuah perbincangan/pembicaraan.

Keberadaan kesimpulan merupakan hal yang penting, terutama bagi beberapa tulisan seperti makalah, karya tulis ilmiah, artikel ilmiah, skripsi dan lainnya.

Dalam membuat kesimpulan, terdapat beberapa langkah yang harus diperhatikan, antara lain:

1. Membaca atau mendengarkan dengan memperhatikan seksama isi informasi yang disampaikan.
2. Memprediksi atau menafsirkan pokok pembahasan.
3. Menentukan pokok pikiran.
4. Menulis kembali pokok pikiran dengan kalimat sendiri secara jelas dan ringkas.
5. Disampaikan kembali isi teks yang telah ditulis.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x