Temukan Persamaan Iklan Slogan dengan Poster, Lengkap dengan Pengertian, Fungsi, Menurut Kemendikbud dan KBBI

- 3 September 2022, 11:15 WIB
ilustrasi Temukan Persamaan Iklan, Slogan dengan Poster Lengkap dengan Pengertian dan Fungsi Menurut Kemendikbud dan KBBI
ilustrasi Temukan Persamaan Iklan, Slogan dengan Poster Lengkap dengan Pengertian dan Fungsi Menurut Kemendikbud dan KBBI /Pixabay.com/geralt

PORTAL PURWOKERTO - Temukan persamaan iklan, slogan dengan poster Pengertian, ini penjelasannya.

Berikut ini penjelasan tentang persamaan iklan, slogan dengan poster, lengkap dengan penjelasan dan fungsinya.

Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai pengertian, fungsi, perbedaan dan persamaan slogan iklan, slogan dan poster.

Apakah kamu tahu bahwa iklan, poster dan slogan adalah merupakan teks persuasif yang isinya mengandung pesan kepada khalayak dan membujuk khalayak berbuat sesuatu.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 halaman 35 kegiatan 2.3, Penjelasan Lengkap Tentang Iklan

Pengertian iklan slogan dan poster menurut Kemdikbud

Iklan adalah
-teks persuasif yang memadukan unsur gambar dengan kata-kata, unsur gerak, dan suara.
-pemberitahuan kepada khalayak mengenai suatu barang dan jasa.
-teks yang mendorong dan membujuk khalayak agar tertarik pada barang dan jasa yang ditawarkan.
-unsur iklan yang ditampilkan adalah gambar, gerak, kata-kata, dan suara.
-iklan bisa kita temukan di media massa, seperti televisi, radio, surat kabar (koran, majalah) dan internet.

Slogan adalah
-perkataan atau kalimat pendek yang dipakai sebagai dasar tuntunan (pegangan hidup).
-prinsip dari suatu usaha, organisasi, dan sebagainya.

Baca Juga: Jelaskan Mengapa Negara Singapura Lebih Berfokus Pada Perdagangan Dan Industri! Kunci Jawaban IPS Kelas 8

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemendikbud KBBI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x