Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 39: Tugas Mandiri 2.4, Apa Saja Upaya yang harus Dilakukan Bangsa Indonesia?

- 22 September 2022, 07:49 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 39, Tugas Mandiri 2.4, Apa Saja Upaya Yang Harus Dilakukan Oleh Bangsa Indonesia.*
Ilustrasi belajar. Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 39, Tugas Mandiri 2.4, Apa Saja Upaya Yang Harus Dilakukan Oleh Bangsa Indonesia.* /Pexels.com/Thirdman


PORTAL PURWOKERTO - Apa saja upaya yang harus dilakukan oleh bangsa Indonesia dalam mewujudkan tujuan negara Indonesia?

Simak ulasan kunci jawaban PKN kelas 9 halaman 39 tugas mandiri 2.4 bab 2 dengan materi Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Sebagai informasi, pembahasan dibawah ini adalah pedoman jawaban bagi orang tua, serta diharapkan siswa dan siswi dapat mengeksplorasinya lebih lanjut.

Berikut kunci jawaban kelas 9 SMP oleh alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd dengan Portal Purwokerto.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 45, Tugas Kelompok 2.2 Pokok Pikiran UUD Negara Republik Indonesia 1945

Negara Indonesia yang dibentuk, memiliki tujuan negara yang hendak diwujudkan, yaitu melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.

Tak hanya itu, tujuan lainnya adalah untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, serta melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

Keempat tujuan negara tersebut, merupakan arah perjuangan bangsa Indonesia setelah merdeka.

Kemerdekaan yang telah dicapai harus diisi dengan pembangunan di segala bidang untuk mewujudkan tujuan negara.

Baca Juga: PEMBAHASAN Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 81, Tentukan Akar Persamaan Berikut! Persamaan Kuadrat...

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x