Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8, Halaman 183 Kegiatan 7.3 Apa yang Dimaksud dengan Simpulan?

- 7 November 2022, 05:54 WIB
ilustrasi balajar  Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8, Halaman 183 Kegiatan 7.3 Apa yang Dimaksud dengan Simpulan?
ilustrasi balajar Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8, Halaman 183 Kegiatan 7.3 Apa yang Dimaksud dengan Simpulan? /pexels/ugurlu photographer/

Penjelasan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 8, halaman 183 Kegiatan 7.3 ini dipandu oleh Dwi Istanti, S.Pd alumni Universitas Muhammadiyah Purworejo.

Cek cara menjawab Kegiatan 7.3:

1. Apa yang dimaksud dengan simpulan?

Simpulan adalah informasi yang diperoleh dari sebuah tulisan dan berisi lengkap mencakup keseluruhan tulisan. Simpulan letaknya di akhir sebuah tulisan.

2. Bagaimana cara merumuskan kesimpulan untuk teks persuasi?

Caranya dengan mencari inti dari teks persuasi tersebut yang berisi gagasan utama dan data pendukungnya.

B. Apa simpulan dari cuplikan-cuplikan teks di bawah ini?

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 178, Kegiatan 7.1 Perbedaan Teks Persuasi dengan Teks Lain?

1. Teks 1 tentang hikmah dari Sumpah Pemuda

Simpulan: Hikmah dari Sumpah Pemuda adalah semangat persatuan. Bangsa Indonesia perlu bersatu untuk dapat mengusir penjajah Belanda.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: buku bahasa indonesia kelas 8


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah