Hal Apa Saja yang Menjadikan Perbedaan Budaya Pada Masyarakat Indonesia? IPS Kelas 8 SMP Halaman 132 Esai

- 30 November 2022, 07:31 WIB
Ini kunci jawaban soal Uji Kompetensi. Hal Apa Saja yang Menjadikan Perbedaan Budaya Pada Masyarakat Indonesia? IPS Kelas 8 SMP Halaman 132 Esai.*
Ini kunci jawaban soal Uji Kompetensi. Hal Apa Saja yang Menjadikan Perbedaan Budaya Pada Masyarakat Indonesia? IPS Kelas 8 SMP Halaman 132 Esai.* /unsplash.com


PORTAL PURWOKERTO - Kunci jawaban IPS kelas 8 halaman 132 esai, pada soal uji kompetensi bab 2.

Perlu diketahui, materi pembahasan tentang pengertian interaksi sosial ini merupakan pedoman atau panduan jawaban bagi orang tua siswa/siswi.

Simak pembahasan berikut ini bersama alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd dengan Portal Purwokerto.

Mobilitas sosial adalah perpindahan status sosial yang dimiliki seseorang atau kelompok ke status sosial yang lain dalam masyarakat.

Baca Juga: Mengapa Faktor Ekonomi Menjadi Penghambat Mobilitas Sosial? Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 132

Mobilitas sosial selalu terjadi dalam kelompok masyarakat dan dapat terjadi secara vertikal dan horizontal.

Sementara itu, mobilitas sosial vertikal dapat menimbulkan kekecewaan apabila bentuknya berupa mobilitas vertikal ke bawah.

Agar terhindar dari mobilitas vertikal ke bawah, individu atau kelompok hendaknya selalu menjalankan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik.

Bangsa Indonesia memiliki keragaman sosial budaya dalam bentuk perbedaan suku bangsa, bahasa, budaya, dan agama.

Baca Juga: Ini Contoh Faktor Pendorong Mobilitas Sosial Pada Penyebab Struktural, Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 128

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Buku Paket Kelas 8 Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x