Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 197, Daya Tarik dan Faktor Bangsa-bangsa Barat ke Indonesia

- 20 Maret 2023, 07:27 WIB
Ilustrasi. Kunci jawaban IPS Kelas 8 Halaman 197.*
Ilustrasi. Kunci jawaban IPS Kelas 8 Halaman 197.* /PORTAL PURWOKERTO /pexels.com

Baca Juga: CEK Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 231, Cermati Tabel Tokoh, Peran dan nilai Teladan, Aktivitas Individu

Soal
1. Bentuklah kelompok dengan anggota 3–4 orang.
2. Carilah referensi tentang latar belakang kedatangan bangsa Barat ke Indonesia menggunakan ensiklopedia, buku di perpustakan, atau internet.
3. Dengan menggunakan berbagai sumber, jawablah pertanyaan di bawah ini.
a. Daya tarik apa saja yang mendorong kedatangan bangsa-bangsa Barat
ke Indonesia?
b. Faktor pendorong apa saja yang menyebabkan bangsa-bangsa Barat datang ke Indonesia?
4. Tuliskan hasil diskusimu pada tabel berikut!
5. Presentasikan hasil diskusimu di depan kelas!
6. Catatlah hasil kesimpulan dari diskusi tersebut!

Jawaban
Daya tarik:
1. Indonesia menghasilkan rempah-rempah
2. Penduduk Indonesia yang mudah menerima pendatang.
3. Indonesia juga terkenal akan keanekaragaman budaya yang tentunya menjadi daya tarik tersendiri bagi bangsa lain untuk datang ke negeri ini.

Baca Juga: Terjawab! Ini Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 205, Bab 4 Semester 2: Teks Monopoli Perdagangan

Faktor pendorong:
1. Negara Eropa membutuhkan rempah-rempah sebagai bumbu dan obat-obatan.
2. Bagsa Eropa membutuhkan banyak orang untuk menjadi mempermudah usaha mereka untuk memenuhi keinginan mereka.
3. Bangsa Barat terpesona kekayaan alam yang banyak, sumber daya manusia melimpah, dan lain sebagainya.

Demikian ulasan kunci jawaban IPS kelas 8 halaman 197, aktivitas kelompok: Daya tarik dan faktor pendorong yang menyebabkan bangsa-bangsa barat ke Indonesia Semoga bermanfaat.***

Disclaimer: Jawaban ini merupakan contoh dan panduan bagi orangtua. Jawaban tidak mutlak kebenarannya. Siswa diharapkan bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x