10 Latihan Soal dan Kunci Jawaban PKN Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda

- 3 Agustus 2023, 09:20 WIB
10 Latihan Soal dan Kunci Jawaban PKN Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda.*
10 Latihan Soal dan Kunci Jawaban PKN Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda.* /pexels.com/Katerina Holmes /

Jawaban : A. Ketuhanan Yang Maha Esa

3. Sikap dan perilaku yang sesuai dengan sila kedua Pancasila di lingkungan sekolah diantaranya….

a. Tidak membeda-bedakan teman karena perbedaan agama,suku, ras dan lainnya

b. Membantu orangtua

c. Ikut gotong royong membersihkan kampung

d. Menolong korban kecelakaan di jalan

Jawaban : A. Tidak membeda-bedakan teman karena perbedaan agama, suku, ras dan lainnya

4. Komitmen para pendiri negara dalam perumusan Pancasila adalah sebagai berikut, kecuali ….

a. Adanya rasa memiliki terhadap bangsa Indonesia

b. Memiliki semangat persatuan, kesatuan, dan nasionalisme

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah