Pemkab Banyumas Peringati Hari Kesiapsiagaan Bencana 2021 dengan Konvoi Keliling

- 26 April 2021, 14:51 WIB
BPBD Banyumas Bersama TNI-Polri Kampanye Keliling Hari Kesiapsiagaan Bencana 2021.
BPBD Banyumas Bersama TNI-Polri Kampanye Keliling Hari Kesiapsiagaan Bencana 2021. /Hening Prihatini/Rama Prasetyo Winoto/Lensa Banyumas

Konvoi tersebut dilepas oleh Sekda Banyumas, Wahyu Budi Saptono, yang menghimbau masyarakat untuk ikut berpartisipasi dengan cara membunyikan kentongan di sekitar lingkungannya.

Baca Juga: Ini Link Twibbon Hari Kesiapsiagaan Bencana 2021

Terlihat puluhan mobil dari jajaran Pemkab Banyumas melintasi kawasan Alun-Alun Purwokerto dengan beragam spanduk hingga perahu karet terpasang di body mobil.

Hal tersebut digunakan untuk mengingatkan masyarakat akan kewaspadaan bencana yang mungkin bisa terjadi di masa yang akan datang.

Hari Kesiapsiagaan Bencana 2021 diperingati pada 26 April 2021 yang jatuh pada hari Senin.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x