Resmi! Kantor OJK Purwokerto Kini di Jalan Gatot Subroto Nomor 46

- 9 Maret 2022, 19:11 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso memotong pita peresmian gedung OJK Purwokerto. Resmi! Kantor OJK Purwokerto Kini di Jalan Gatot Subroto Nomor 46
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso memotong pita peresmian gedung OJK Purwokerto. Resmi! Kantor OJK Purwokerto Kini di Jalan Gatot Subroto Nomor 46 /Dokumentasi OJK/

Ganjar juga menyoroti pemilihan kantor OJK Purwokerto yang sebelumnya merupakan salah satu bangunan bersejarah di Purwokerto.

"Terimakasih OJK, tidak hanya soal problem investasi dan keuangan ternyata OJK juga peduli heritage," kata dia.

Di hari yang sama, OJK Purwokerto juga menggelar vaksin gratis untuk warga di Puskesmas Purwokerto Utara.

Baca Juga: Mulai 9 Maret 2022, Syarat Perjalanan KA Jarak Jauh Tanpa Hasil Negatif PCR atau Antigen, Telah Vaksin Lengkap

Dalam helatan vaksinasi gratis ini OJK sekaligus memberikan literasi keuangan kepada masyarakat.

"Targetnya sekitar 200 hingga 300 orang yang mendapat vaksin hari ini (kemarin, red) setelah divaksin nantinya masyarakat mendapatkan leaflet literasi keuangan dari OJK," kata Kepala OJK Purwokerto, Riwin Mihardi.

Menurutnya, kegiatan vaksinasi gratis ini diharapkan bisa bermanfaat sekaligus mengedukasi masyarakat.***

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah