10 Wisata Purwokerto Buka saat Lebaran 2022, Wajib ke Taman Mas Kemambang dan Menara Pandang Teratai

- 3 Mei 2022, 08:05 WIB
10 Wisata Purwokerto Buka Lebaran 2022 ini, Wajib ke Taman Mas Kemambang dan Menara Pandang Teratai
10 Wisata Purwokerto Buka Lebaran 2022 ini, Wajib ke Taman Mas Kemambang dan Menara Pandang Teratai /Renny T Hamzah/Portal Purwokerto

 

PORTAL PURWOKERTO – Simak daftar tempat wisata Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, yang buka di libur Lebaran 2022 ini.

Usai bersilaturahmi dengan sanak saudara, moment lebaran biasa dimanfaatkan untuk memanfatakan waktu kebersamaan. Salah satunya dengan berwisata.

Banyak tempat wisata Purwokerto menarik yang bisa dikunjungi sleama libur Lebaran 2022 ini.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Terbaru 2022 Purwokerto Banyumas, Menara Pandang Bikin Liburan di Purwokerto Makin Memorable

Dimana saja tempat wisata terbaru di Purwokerto untuk menghabiskan waktu dan mengukir kenangan bersama orang-orang terkasih?

Simak 10 tempat wisata Purwokerto, Banyumas yang dapat dikunjungi selama liburan di Purwokerto.

1. Taman Mas Kemambang

Taman Apung Mas Kemambang yang sebelumnya bernama Taman Balai Kemambang. Kini taman ini sudah direvitalisasi dan lebih luas.

Tempat wisata Purwokerto satu ini akan dibuka mulai 3 Mei 2022, pukul 16.00 WIB, dengan tiket masuk Rp10.000.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah