Ganjar Kunjungan Langsung ke Desa Karangsari Cilacap, Upaya Tekan Stunting Jateng Diharapkan Capai Target

- 2 Februari 2023, 12:45 WIB
Ganjar Kunjungan Langsung ke Desa Karangsari Cilacap, Upaya Tekan Stunting Jateng Diharapkan Capai Target
Ganjar Kunjungan Langsung ke Desa Karangsari Cilacap, Upaya Tekan Stunting Jateng Diharapkan Capai Target /Pemprov Jateng

Baca Juga: Perempuan Tanpa Identitas Tewas Tertabrak KA Lodaya di Kesugihan Cilacap

Cika yang saat ini sedang hamil 9 bulan juga senang diperhatikan oleh sosok pemimpin Jawa Tengah dan berdoa semoga doberi kelancaran dalan persalinannya.

Sementara itu dari data yang dikumpulkan, Jawa Tengah sudah berhasil menurunkan angka stunting lebih cepat dari pemerintah pusat.

Bahkan di tahun 2019, angka stunting nasional sama dengan Jawa Tengah sebesar 27 persen.

Namun sayangnya di tahun 2021-2022 angka stunting di Jawa Tengah menurun menjadi 20,9 persen sementara nasional di angka 24 persen.

Target angka stunting nasional sendiri diharapkan ada di angka 14 persen pada tahun 2024 dan Ganjar optimis Jawa Tengah bisa mencapai target lebih cepat.***

Halaman:

Editor: Yulia Pramuninggar

Sumber: Pemprov Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x