Tim SAR Gabungan Cari Lansia yang Diduga Terjun dari Jembatan Merah Sungai Serayu Banyumas

- 20 Februari 2023, 13:35 WIB
Tim SAR gabungan melakukan pencarian di Sungai Serayu, Banyumas, setelah adanya pemuda yang menceburkan diri dari jembatan merah, Senin, 20 Februari 2023.*
Tim SAR gabungan melakukan pencarian di Sungai Serayu, Banyumas, setelah adanya pemuda yang menceburkan diri dari jembatan merah, Senin, 20 Februari 2023.* /dok Basarnas Cilacap

Baca Juga: Pria yang Tenggelam di Waduk Sempor Kebumen Ditemukan Tim SAR Gabungan

Pencarian pada Senin ini, operasi SAR dibagi menjadi 2 Search Rescue Unit (SRU). Di mana SRU 1 melakukan pencarian di permukaan air dengan menggunakan 2 set LCR dari Basarnas dan BPBD Banyumas. Sedangkan SRU 2 melakukan pemantauan di titik-titik kemungkinan korban tersangkut.

"Untuk SRU 1 melakukan penyisiran sejauh 5 Kilometer dari lokasi kejadian sampai dengan Bendung Gerak Serayu (BGS), dan SRU 2 melakukan pemantauan di titik-titik kemungkinan korban tersangkut diantaranya di Depo Pasir Kalirajut, Depo Pasir Tumiyang, Dermaga Tambak Negara, dan Bendung Gerak Serayu," katanya.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Basarnas Cilacap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah