Kebun Teh Terindah Bak Muncul dari Lukisan di Banjarnegara, Cuma 1 Jam dari Purwokerto Banyumas, Liburan Sini!

- 16 April 2023, 05:00 WIB
Ilustrasi Kebun Teh Rancabali, Kebun Teh Terindah Bak Muncul dari Lukisan di Banjarnegara, Cuma 1 Jam dari Purwokerto Banyumas, Liburan Sini!
Ilustrasi Kebun Teh Rancabali, Kebun Teh Terindah Bak Muncul dari Lukisan di Banjarnegara, Cuma 1 Jam dari Purwokerto Banyumas, Liburan Sini! /Instagram /@yyesanya

PORTAL PURWOKERTO - Bak muncul dari dalam lukisan, berikut kebun teh terindah di Banjarnegara yang bisa jadi healing di musim liburan keluarga Lebaran 2023 ini. Banjarnegara merupakan kabupaten tetangga yang berjarak sekitat 1 jam dari Purwokerto Banyumas. Kebun teh ini berada dalam wilayah salah satu desa di Kabupaten Banjarnegara. 

 

Kabupaten Banjarnegara memang memiliki potensi wisata yang tidak kalah dari Banyumas dan Cilacap. Kabupaten yang jadi bagian dari Barlingmascakeb ini memiliki beberapa desa yang berada di dataran tinggi, termasuk yang dibahas dalam artikel ini. 

Kamu bisa mengunjungi lokasi berikut ini untuk mengunjungi dan liburan keluarga bersama orang-orang tersayang. Pemandangannya yang indah membuat kebun teh di Banjarnegara ini  jadi idola. 

Kebun teh terindah ini berlokasi di Kampung Dukuh Jawar yang ada dalam wilayah Desa Asinan, Kecamatan Kalibening Banjarnegara. 

 

Baca Juga: Desa Terindah di Banjarnegara Jateng yang Keelokannya Tak Kalah Dari Norwegia, Liburan Keluarga Lebaran 2023

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah