Wisata Gratis Purwokerto Tanpa Tiket Masuk Cuma Ada di Beberapa Lokasi Ini, Ada Danau Buatan yang Indah Banget

- 8 Juli 2023, 11:47 WIB
Wisata Gratis Purwokerto Tanpa Tiket Masuk Cuma Ada di Beberapa Lokasi Ini, Ada Danau Buatan yang Indah Banget
Wisata Gratis Purwokerto Tanpa Tiket Masuk Cuma Ada di Beberapa Lokasi Ini, Ada Danau Buatan yang Indah Banget /instagram Embung_banteran_sumbang/

Taman lalu lintas serta terletak tepat di depan terminal kota. Taman lalu lintas ini merupakan salah satu tempat liburan populer dan disukai anak-anak.

Pasalnya anak-anak yang berkunjung ke taman ini bisa berwisata sembari belajar dengan miniatur lalu lintas yang tersedia.

Tidak hanya itu selain taman lalu lintas sebelum terminal juga ada beberapa wahana permainan seperti perosotan dan ayunan untuk anak-anak.

Baca Juga: Sensasi Kuliner Ikan Bakar Hasil Pancing Sendiri di Tempat Makan Purwokerto Ini, Ada Bawal, Mujair, Gurame

Tentu saja tidak ada biaya tiket masuk untuk datang ke taman lalu lintas ini. Anda hanya perlu mengeluarkan uang receh untuk parkir.

2. Embung Banteran Sumbang

Wisata Gratis Purwokerto Tanpa Tiket Masuk Cuma Ada di Beberapa Lokasi Ini, Ada Danau Buatan yang Indah Banget
Wisata Gratis Purwokerto Tanpa Tiket Masuk Cuma Ada di Beberapa Lokasi Ini, Ada Danau Buatan yang Indah Banget

Belum lama ini Embung Banteran Sumbang yang ada di desa Banteran kecamatan Sumbang, sudah dibuka. Anda bisa datang ke lokasi Embung Banteran Sumbang dan masuk dengan membayar tiket Rp 10 ribu.

Namun bagi yang ingin naik perahu bebek, ATV dan sewa scooter tentu harus merogoh kocek lagi. Harga sewanya cukup variatif tergantung jenis wahana yang dipilih.

Tapi jika Anda tak naik wahana apapun tentu saja masih bisa menikmati pemandangan alam danau buatan berlatarkan Gunung Slamet yang menawan.

 

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah