UPDATE Banjir Majenang Cilacap: Pagi Ini Air Surut Warga Diminta Waspada, Cek Data Rumah Terendam

- 6 Februari 2024, 08:40 WIB
Banjir Majenang Cilacap Pagi Ini Air Surut Warga Diminta Waspada, Cek Data Rumah Terendam
Banjir Majenang Cilacap Pagi Ini Air Surut Warga Diminta Waspada, Cek Data Rumah Terendam /IG Cilacap keren /

Sedangkan satu orang dilaporkan hilang tertimpa tanah longsor di Kecamatan Cimanggu.

Berikut update data banjir di Majenang:

1. Desa Padangjaya

Hujan deras yang membuat sungai Cilopadang meluap mengakibatkan sebanyak 72 rumah warga tergenang air dengan ketinggian sekitar 40 sampai 60 centimeter.

- Puluhan rumah warga ini berada di wilayah Dusun Jatinegara RT 01, RT 02, RT 03, RT 04 RW 01. Kemudian wilayah lingkungan RT 02, RT 03, RT 04, RW 02 Desa Padangjaya.

Baca Juga: 5 Ide Usaha Berbasis Internet Masih Jarang Dikembangkan di Cilacap, Peluang Menjanjikan

- Pagi ini dilaporkan air yg berada di rumah warga mulai surut karena debit air sungai Cilopadang juga sudah mulai surut.

- Sebagian Jalan menyisakan lumpur dan mengancam keselamatan pengguna jalan

2. Desa Cilopadang

- Banjir merendam sebanyak 60 rumah warga, dengan ketinggian sekitar 30 sampai 40 centimeter.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah