PKH Tahap 2 Cair Sebelum Lebaran 2023? Jadwal Pencairan PKH Tahap 2 dan BPNT Periode April 2023

3 April 2023, 16:50 WIB
PKH Tahap 2 Cair Sebelum Lebaran 2023? Jadwal Pencairan PKH Tahap 2 dan BPNT Periode April 2023 /Portal Purwokerto/Hening Prihatini/Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Alhamdulillah. Cek disini kabar PKH tahap 2 cair sebelum Lebaran 2023. Inilah jadwal pencairan PKH tahap 2 dan BNPT untuk periode bulan April 2023 yang dikabarkan sebelum hari raya Idul Fitri 1444 H.

 

Pencairan PKH tahap 1 dan BPNT triwulan pertama sudah disalurkan kepada masyarakat pada Maret 2023 lalu. Penerima kedua bansos semakin antusias menunggu pencairan PKH dan BPNT di bulan April 2023.

Bersliweran kabar, pencairan PKH tahap 2 dan BPNT akan dilakukan sebelum Lebaran 2023 yang artinya pada bulan April ini.

Kebenaran Pencairan PKH Tahap 2 dan BPNT

Baca Juga: Pengumuman PKH Hari Ini 1 April 2023 Apakah Sudah Cair Dibagikan Lewat Pos atau Masuk Rekening

Penantian panjang keluarga penerima manfaat untuk bansos telah berakhir dengan disalurkannya PKH tahap 1 dan BNPT di bulan Maret 2023.

Meski sempat tertunda karena pemerintah mengoreksi lebih dahulu data DTKS yang jadi acuan pembagian kedua bansos tersebut, PKH tahap 1 dan BNPT sukses disalurkan.

Kabar pencairan PKH tahap 2 sebelum Lebaran 2023 ini muncul karena berdasarkan jadwal triwulan pencairan bansos tahap 2 akan berlangsung pada April sampai Juni tahun ini.

Berdasarkan data tersebut, ada kemungkinan PKH tahap 2 dan BPNT pencairan bulan April 2023 bisa dilaksanakan sebelum Lebaran 2023.

Baca Juga: Hore! Ada Bansos PKH, BST dan BNPT yang Cair Juli Ini, Cek di cekbansos kemensos go id Sekarang!

Catatannya adalah pencairan pencairan PKH tahap 1 dan BPNT tahap sebelumnya sudah selesai dilakukan.

Jadi informasi jadwal pencairan pencairan PKH tahap 2 dan BPNT pada April 2023 atau sebelum Lebaran 2023 baru merupakan prediksi.

Tentunya kabar pencairan pencairan PKH tahap 2 dan BPNT sebelum Idul Fitri 1444 H merupakan hal yang menggembirakan bagi masyarakat penerima.

Melalui pencairan bansos pencairan PKH tahap 2 dan BPNT, masyarakat dapat memenuhi kebutuhan pokoknya.

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Kartu PKH yang Sudah Tidak Aktif 2023 Bagaimana, Cek Langkah-Langkahnya

Prediksi jadwal pencairan PKH:

tahap 1 Januari-Maret 2023

tahap 2 April-Juni 2023

tahap 3 Juli-September 2023

Baca Juga: Ini Cara Daftar PKH 2023 Online, Bansos Pemerintah Khusus Untuk Masyarakat Golongan Ini Saja

tahap 4 Oktober-Desember 2023

Demikian informasi kebernaran PKH tahap 2 cair sebelum Lebaran 2023.***

Editor: Galih Prabashinta P.P.

Tags

Terkini

Terpopuler