Catat Tanggalnya! PKH dan BPNT 2024 Siap Masuk Rekening BNI BRI BSI, KPM Cukup Lakukan Hal Berikut

27 Mei 2024, 20:30 WIB
Catat tanggal pencairan PKH dan BPNT 2024 yang segera masuk rekening BNI BRI /

PORTAL PURWOKERTO - Menurut laman Facebook pendamping sosial @Eka Puspita, pencairan PKH baru dilakukan di KKS Bank BSI di wilayah Aceh

Bagi KPM wilayah lain, catat tanggal pencairan PKH dan BPNT 2024 masuk ke rekening KKS BNI BRI dan BSI

pencairan PKH di Aceh masih belum merata dan banyak KPM di sana yang mengeluhkan belum terisinya saldo bansos dalam KKS

Sementara belum ada penyaluran BPNT di rekening Bank manapun di wilayah tersebut

Baca Juga: Informasi BLT 2024 Cair Hari Ini: Muncul Struk Pencairan Transaksi Bansos Sembako Rp400 Ribu

Meskipun demikian, pemerintah masih terus menyalurkan bansos PKH 2024 yang telah divalidasi oleh sistem

namun status PKH dan BPNT di aplikasi SIKS-NG masih menunjukkan status SPM dan belum ada pergerakan menuju SI

Eka menjelaskan bahwa bansos ini kemungkinan akan mulai disalurkan di akhir minggu ketiga bulan Mei

sementara pencairan merata untuk PKH dan BPNT di seluruh wilayah dijadwalkan akan dilakukan di awal Juni mendatang

Baca Juga: Sebanyak 18,8 Juta KPM Terima Saldo BPNT 2024, Nominalnya Berbeda dari Jatah Maret-April?

Meskipun belum ada data pasti yang membenarkan prediksi tersebut

Berdasarkan progres status terkini yang telah SPM dan periode salur sebelumnya, prediksi tersebut kemungkinan besar benar

Bagi KPM yang menanti pencairan bansos PKH maupun BPNT, diharapkan dapat bersabar hingga awal bulan Juni mendatang

Untuk menghindari kerusakan kartu KKS, pastikan untuk tidak terlalu sering melakukan pengecekan di ATM

Sekian informasi terbaru pencairan PKH 2024 dan BPNT 2024.***

Editor: Galih Prabashinta P.P.

Tags

Terkini

Terpopuler