Berikut 25 Istilah Cryptocurrency yang Harus Diketahui Sebelum Terjun ke Dunia Aset Crypto

- 19 Mei 2021, 22:53 WIB
Ilustrasi mata uang kripto atau aset crypto
Ilustrasi mata uang kripto atau aset crypto /Pexels/Roger Brown

12. Mining – Proses transaksi atau menambang di blockchain, menghasilkan sebuah koin untuk mereka yang telah menggunakan perangkat komputer mereka.

13. Long – Keputusan yang diambil seorang trader. Biasanya diambil untuk jangka waktu yang panjang karena yakin nilai koin tersebut akan terus meningkat.

Baca Juga: Kim Dotcom Mengungkapkan Bahwa Elon Musk Menginginkan Bitcoin Cash

14. REKT – Saat koin turun tajam dan trader mengalami kerugian.

15. Satoshi - Bagian decimal pada cryptocurrency.

16. Swing – Momen di mana harga koin mengalami naik dan turun dengan cepat. Biasanya peristiwa ini terjadi karena ada berita besar sedang terjadi.

17. Pumping – Tindakan untuk meningkatkan nilai koin dengan membeli banyak agar harga menjadi naik.

Baca Juga: Terungkap, Pengujian Migrasi Token Ethereum (ETH) ke Cardano (ADA) Berjalan Mulus

18. Bearish Market – Ketika sentimen pasar pada sebuah koin adalah negatif. Market jatuh.

19. Bullish Market – Ketika sentimen pasar pada koin positif. Market Naik.

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: dailyhodl.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x