CATAT Pemilik NIK KTP Ini Bisa Dapat BSU 2022, Ada 3 Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji

- 17 April 2022, 13:40 WIB
CATAT Pemilik NIK KTP Ini Bisa Dapat BSU 2022, Ada 3 Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji
CATAT Pemilik NIK KTP Ini Bisa Dapat BSU 2022, Ada 3 Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji /Tangkapan layar bsu.kemnaker.go.id

Baca Juga: 5 Cara Cek Saldo PKH 2022 Online Pakai HP, via Cekbansos Kemensos go id atau SMS banking BRI, BNI, Mandiri

Pekerja yang NIK KTPnya sesuai tiga kriteria di atas berhak terima BSU tahun 2022 sebesar Rp1 juta.

Cara cek penerima BLT Subsidi Gaji 2022 ada tiga seperti yang sudah dirangkum Portal Purwokerto dari laman Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan pada Minggu, 17 April 2022.

Cara pertama melalui laman bsu.kemnaker.go.id, yakni:

1. Pekerja login ke bsu.kemnaker.go.id menggunakan username dan pasword yang dimiliki.

2. Jika belum punya akun, pekerja dapat mendaftar lebih dulu di menu registrasi.

3. Setelah login berhasil, Anda dapat melengkapi profil yang ada.

4. Cek pemberitahuan yang ada pada website tersebut.

5. Informasi yang keluar menunjukkan NIK KTP terdaftar menjadi penerima BSU atau tidak.

Baca Juga: Cek Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 26, Segera Login Dashboard Prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah