Tabel Angsuran Pinjaman BCA, Aman di Kantong, Benarkah Konten Youtube Bisa Jadi Jaminan?

- 9 Agustus 2022, 09:43 WIB
Tabel Angsuran Pinjaman BCA, Aman di Kantong, Benarkah Konten Youtube Bisa Jadi Jaminan?
Tabel Angsuran Pinjaman BCA, Aman di Kantong, Benarkah Konten Youtube Bisa Jadi Jaminan? /BCA

Kebijakan pemerintah tentang produk kekayaan intelektual sebagai jaminan kredit tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2022 tentang Ekonomi Kreatif.

Berarti bisa mengajukan pinjaman BCA dengan jaminan konten Youtube? Simak penjelasannya sampai akhir.

Pinjaman BCA yang dibahas dalam artikel ini adalah BCA Personal Loan atau Pinjaman Personal.

Nominal pinjaman BCA tanpa agunan ini mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta yang peruntukannya untuk kebutuhan nasabah.

Baca Juga: Pinjaman Online BCA Terpercaya, Solusi Mudah Tanpa Agunan Pinjaman BCA Tenor 36 Bulan

Layanan pinjaman BCA tanpa agunan ini memiliki suku bunga tetap atau flat yang tidak berubah-ubah selama masa kontrak kredit.

Bunga untuk tenor 12 bulan sebesar 1 persen per bulan atau 12 persen per tahun.

Bunga untuk tenor 24 bulan sebesar 1,03 persen per bulan atau 12,36 persen per tahun.

Bunga untuk tenor 36 bulan sebesar 1,07 persen per bulan atau 12,84 persen per tahun.

Berikut syarat pengajuan pinjaman kredit BCA tanpa jaminan:

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: BCA Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah