Cara Buka Rekening BCA Online Pakai Aplikasi Ini, Tak Perlu Keluar Rumah Bisa Sambil Rebahan

- 15 Agustus 2022, 09:11 WIB
Cara Buka Rekening BCA Online Pakai Aplikasi Ini, Tak Perlu Keluar Rumah Bisa Sambil Rebahan
Cara Buka Rekening BCA Online Pakai Aplikasi Ini, Tak Perlu Keluar Rumah Bisa Sambil Rebahan /Tangkapan layar apk BCA Mobile di Google Play Store/

PORTAL PURWOKERTO - Simak cara buka rekening BCA online pakai aplikasi dan tak perlu keluar rumah bisa sambil santai.

Di jaman yang serba digital semua serba dilakukan secara online termasuk dengan mebuka rekening baru di bank.

Salah satunya bank BCA yang juga menawarkan membuka rekening online jad kalian harus tahu cara buka rekening BCA online.

Ternyata cara buka rekening BCA online tanpa datang ke bank ini bisa dilakukan dengan berbagai macam metode.

Baca Juga: Begini Cara Buka Rekening Bank BNI Via Online, Sambil Rebahan Bisa!

Bagi calon nasabah yang ingin buka rekening BCA online ini bisa memakai aplikasi BCA Mobile, Blibli, DANA, atau MyCampus.

Tentu saja jika ingin buka rekening BCA online harus melalui tahapan yang benar dan memenuhi syarat yang diberikan.

Bagi calon nasabah yang ingin buka rekening BCA ada beberapa jenis tabungan yang bisa dipilih mulai dari Tahapan, Xpresi, hingga Bisnis.

Kemudian cara buka rekening BCA online yang akan diberikan di artikel ini adalah melalui aplikasi BCA Mobile.

Halaman:

Editor: Yulia Pramuninggar

Sumber: bca.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah