BSU 2022 Cair 1 September, Berikut Cara Cek BLT Subsidi Gaji Rp600 Ribu dari Kemnaker untuk 16 Juta Pekerja

- 30 Agustus 2022, 11:04 WIB
Ilustrasi Menkeu Sri Mulyani, BSU 2022 Cair 1 September, Berikut Cara Cek BLT Subsidi Gaji Rp600 Ribu dari Kemenaker untuk 16 Juta Pekerja
Ilustrasi Menkeu Sri Mulyani, BSU 2022 Cair 1 September, Berikut Cara Cek BLT Subsidi Gaji Rp600 Ribu dari Kemenaker untuk 16 Juta Pekerja /Hafidz Mubarak A/ANTARA FOTO

Bantuan BSU 2022 sebesar Rp 600 ribu itu akan diberikan kepada 16 juta orang pekerja dengan total anggaran mencapai Rp 9,6 triliunm.

Baca Juga: Simak Cara Cek Penerima BSU 2022 di Website kemnaker.go.id dan sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

Lalu, bagaimana cara mengecek apakah Anda termasuk penerima BSU 2022 atau BLT subsidi gaji pekerja dengan gaji di bawah Rp 3,5 juta tersebut.

Berikut cara cek penerima BLT subsidi gaji dan link-nya.

Para pekerja bisa mengecek status penerima BLT subsidi gaji ini masing-masing.

Untuk cek penerima BLT subsidi gaji Rp 600 ribu untuk para pekerja dapat dicek melalui link kemnaker.go.id secara online.

1. Anda bisa mengunjungi link kemnaker.go.id.

2. Login ke akun masing-masing atau klik 'Daftar Sekarang' bagi yang belum memiliki akun.

Baca Juga: Cara Chat WA BPJS Ketenagakerjaan, Cek Penerima BSU 2022 yang Cair Bulan Mei

3. Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP, nama lengkap, dan nama ibu kandung.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemenaker dan Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah