INI Syarat KUR BNI, Bisa Cair Rp50 Juta Tanpa Jaminan, dan Tanpa BI Checking? Cek Infonya Lengkapnya

- 7 Desember 2022, 10:45 WIB
Ilustrasi uang, INI Syarat KUR BNI, Bisa Cair Rp50 Juta Tanpa Jaminan, dan Tanpa BI Checking? Cek Infonya Lengkapnya.*
Ilustrasi uang, INI Syarat KUR BNI, Bisa Cair Rp50 Juta Tanpa Jaminan, dan Tanpa BI Checking? Cek Infonya Lengkapnya.* /pixabay.com/

 

PORTAL PURWOKERTO – Info pinjaman tanpa jaminan KUR BNI yang bisa cair Rp50 juta bisa Anda simak lengkap dengan syarat pengajuan lengkapnya ada di sini.

Layanan pinjaman KUR BNI bisa diajukan sampai Rp 50 juta tanpa jaminan dan tanpa BI Checking? Cek info lengkap beserta syarat pengajuannya di artikel ini.

Anda perlu tahu, bahwa KUR BNI memang termasuk pinjaman tanpa jaminan dengan syarat pengajuan yang mudah dan plafon tinggi sampai Rp50 juta.

Namun, pinjaman tanpa jaminan KUR BNI masih menerapkan cek riwayat BI Checking pada proses persetujuan dan pencairannya.

Baca Juga: Tanpa NPWP Bisa Ajukan Pinjaman KUR BNI? INI Syarat dan Cara Agar Bisa Cepat Cair Rp50 Juta Tanpa Jaminan

Walaupun termasuk Pinjaman Bank yang memiliki syarat dan cara pengajuan mudah, BI Checking masih masuk ke dalam faktor penentu lolosnya pinjaman tanpa jaminan KUR BNI.

Bila Anda memiliki histori BI Checking yang bagus dan aman, kemungkinan besar pengajuan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI Anda akan disetujui sampai dengan plafon Rp50 juta.

Tentunya dengan menyiapkan syarat pengajuan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI dengan lengkap.

Layanan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI hanya bisa cair kepada calon debitur yang sudah menjadi nasabah BNI dan memiliki riwayat BI Checking yang aman.

Baca Juga: Pinjam Uang KUR BNI Cair Rp50 Juta Modal KTP dan KK, Bisa Lewat Online di Rumah! Cek Syarat dan Caranya

Tak hanya itu, Anda juga merupakan pelaku usaha yang sudah memiliki operasional usaha minimal 6 bulan untuk bisa mengajukan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI.

Deretan syarat pengajuan KUR BNI akan diulas di artikel ini, agar Anda bisa mendapatkan Pinjaman Bank BNI untuk tambahan modal dengan plafon cair maksimal Rp50 juta dan pilihan tenor hingga 5 tahun.

Walaupun harus menggunakan riwayat BI Checking untuk persetujuannya, Anda bisa mendapatkan suku bunga efektif rendah hanya 6% per tahun jika pengajuan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI Anda lolos.

Baca Juga: Masih Bisa Ajukan Pinjaman KUR BNI 2022 di Desember Tahun Ini! Cek Cara Pinjam Uang Rp50 Juta Tanpa Jaminan

Ini dia syarat pengajuan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI yang harus dilengkapi berdasakan laman resmi BNI, yaitu:

1. Pemohon adalah WNI

2. Fotokopi e-KTP dan KK

3. Minimal usia 21 tahun atau sudah menikah

4. Fotokopi Surat Nikah (bagi yang sudah menikah)

5. Tidak sedang menerima kredit produktif bank lain kecuali KUR

6. Usaha minimal berjalan 6 bulan

7. Fotokopi surat izin usaha minimal dari Kelurahan setempat

Layanan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI juga bebas biaya provisi dan Anda hanya perlu membayar biaya administrasi sebesar Rp150 ribu.

Jika syarat pengajuan sudah lengkap, Anda bisa ajukan pinjaman tanpa jaminan KUR BNI dengan cara online lewat akses link eform.bni.co.id, atau cara offline dengan datang langsung ke Kantor Cabang BNI terdekat.

Baca Juga: Syarat Pengajuan KUR BNI 2022, Masih Bisa Pinjam Uang Tanpa Jaminan Cepat Cair Sampai Rp50 Juta! Ikuti Caranya

Anda bisa dapatkan info lengkap pinjaman tanpa jaminan KUR BNI lewat call center BNI di 1500046 atau Kantor Cabang BNI terdekat.

Atau dengan menyimak informasi terbaru seputar pinjaman tanpa jaminan KUR BNI lewat Portal Purwokerto.

Itulah Info pinjaman tanpa jaminan KUR BNI yang bisa cair Rp50 juta bisa Anda simak lengkap dengan syarat pengajuan dan apakah bisa diajukan tanpa BI Checking.***

Disclaimer: Informasi ini dikumpulkan Portal Purwokerto dengan tujuan untuk membantu pembaca mendapatkan informasi mengenai pinjaman untuk usaha dari perbankan. Harap konfirmasi pihak perbankan terkait, sebelum mengajukan pinjaman.

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: bni.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah