Apakah KUR BRI 2023 Masih Ada? Ini Jawabannya! KUR BRI 2023 Memprioritaskan Bagi yang Belum Pernah Mengajukan?

- 6 Januari 2023, 11:11 WIB
Apakah KUR BRI 2023 Masih Ada? Ini Jawabannya! KUR BRI 2023 Memprioritaskan Bagi yang Belum Pernah Mengajukan?
Apakah KUR BRI 2023 Masih Ada? Ini Jawabannya! KUR BRI 2023 Memprioritaskan Bagi yang Belum Pernah Mengajukan? /Aaron Burden/ Unsplash

Seperti halnya pengajuan pinjaman bank konvensional, ada pengecekan skor kredit nasabah, survey dan tatap muka.

Sehingga jika Anda menemukan penawaran pinjaman di media sosial yang mencatut produk KUR BRI 2023 patut diragukan.

Pasalnya ada beberapa fakta terkait KUR BRI 2023 yang perlu Anda ketahui:

1. Bunga tiga persen yang merupakan subsidi dari pemerintah diberikan untuk pinjaman dibawah Rp10 juta.

Baca Juga: TABEL Pinjaman KUR BRI 2023 Terbaru Untuk Pengajuan Mikro Tanpa Jaminan, Siapkan Materai dan Berkas Lengkapnya

2. KUR BRI 2023 saat ini masih berada di dalam tahap regulasi dan belum diketahui besaran bunga resmi yang akan dibebankan.

3. Pengajuan KUR BRI 2023 akan lebih ketat dan debitur yang belum pernah mengajukan kredit kemungkinan akan diutamakan.

4. Presiden Jokowi menargetkan KUR disalurkan di atas Rp320 Triliun hingga tahun 2024. Angka ini naik dari tahun ke tahun, sebelumnya Rp170 Triliun menjadi Rp270 triliun.

Sekian informasi mengenai apakah KUR BRI 2023 masih ada sudah terjawab ya, semoga dapat membantu kalian yang sedang bingung.

Baca Juga: Info KUR BRI 2023 Terbaru, Awal Tahun Ada Tambahan Modal Baru Untuk UMKM Makin Berjaya! Ini Cara Pengajuannya!

Halaman:

Editor: Maria Nofianti

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah