Tabel Angsuran KUPEDES BRI 2023 Terbaru di Bulan Februari, Cek Plafon dan Persyaratan Disini!

- 21 Februari 2023, 17:55 WIB
Ilustrasi tabel Kupedes 2023.*
Ilustrasi tabel Kupedes 2023.* /PORTAL PURWOKERTO /

Ilustrasi tabel Kupedes 2023.*
Ilustrasi tabel Kupedes 2023.*

Semetara itu, bagi Anda yang berminat, dibawah ini persyaratan untuk mengajukan Kupedes BRI 2023. Apa saja? Pastikan mengetahuinya dan mempersiapkan sebelum memutuskan untuk melakukan pinjaman bank BRI ini. 

Persyaratan Mengajukan Kupedes BRI

1. Debitur/ Calon Debitur merupakan WNI Cakap Hukum (berusia 21 tahun atau sudah menikah)

2. Identitas Diri dan NPWP

3. Menyertakan Surat Perijinan Usaha atau Surat Keterangan Usaha

4. Bagi debitur/calon debitur dengan plafon s/d 25 Juta, dapat menggunakan Surat Keterangan Usaha minimal dari Ketua RT/RW setempat.

5. Pinjaman dengan plafon di atas 25 Juta, dapat menggunakan Surat Keterangan Usaha minimal dari Kepala Desa/lurah setempat.

6. Pengalaman Usaha 1 Tahun (Kupedes s/d 50 Juta) dan 2 tahun (Kupedes > Rp 50 Juta s/d Rp 250 Juta)

Baca Juga: Biaya Admin Rp10 Ribu, Pinjam Kupedes BRI 2023 Purbalingga hingga Rp250 Juta? Cek Tabel Kupedes dan Syarat

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah