CEK Apakah KPM PKH Murni Dapat BLT El Nino? Ini Cara Cek Bantuan El Nino Lengkap Cara Mencairkannya

- 20 Desember 2023, 06:15 WIB
Ilustrasi CEK Apakah KPM PKH Murni Dapat BLT El Nino? Ini Cara Cek Bantuan El Nino Lengkap Cara Mencairkannya
Ilustrasi CEK Apakah KPM PKH Murni Dapat BLT El Nino? Ini Cara Cek Bantuan El Nino Lengkap Cara Mencairkannya /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Cek apakah KPM PKH Murni bisa mendapat BLT El Nino dan bagaimana cara mengecek bantuan El Nino lengkap cara mencairkannya.

Sebagai informasi Pemerintah melalui Kemenkeu telah menyediakan anggaran senilai Rp7,5 triliun yang dibagikan sebesar Rp200.000 per bulan kepada 18,8 juta penerima.

Perlu diketahui syarat penerima BLT El Nino ini diberikan kepada masyarakat miskin atau rentan miskin yang terdaftar di DTKS. Lalu apakah KPM PKH Murni Dapat BLT El Nino?

Namun ternyata tidak semua KPM PKH Murni atau Program Keluarga Harapan yang murni mendapatkan BLT El Nino senilai Rp400.000.

Baca Juga: Apakah BLT El Nino Desember 2023 Sudah Cair? Ini Cara Mencairkan BLT El Nino

Terkecuai, jika Anda telah terdaftar sebagai penerima Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT, maka secara otomatis juga termasuk KPM BLT El Nino 2023.

Kemudian BLT EL Nino ini akan dicairkan dua bulan langsung untuk periode November dan Desember 2023, jadi tiap KPM memperoleh Rp400.000 sekali cair.

Guna mengetahui status penerima BLT El Nino lebih jelas bisa mengakses di laman resmi cekbansos.kemensos.go.id atau unduh di playstore dan masukkan data yang diperlukan seperti berikut ini.

Cara Mengecek BLT EL Nino 2023

- Anda harus mengunduh aplikasi Cek Bansos di App Store untuk pengguna iOS dan Play Store khusus pengguna Android 

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah