Status Pencairan BPNT 2024 Berubah di SIKS NG? Hitung Hari Bansos Rp400 Ribu Diterima KPM

- 23 Januari 2024, 13:00 WIB
Status Pencairan BPNT 2024 Berubah di SIKS NG? Hitung Hari Bansos Rp400 Ribu Diterima KPM
Status Pencairan BPNT 2024 Berubah di SIKS NG? Hitung Hari Bansos Rp400 Ribu Diterima KPM /

PORTAL PURWOKERTO - Kabar mengenai kelanjutan penyaluran BPNT 2024 dari Pemerintah memang memberikan semangat baru bagi masyarakat.

Apakah status pencairan BPNT 2024 berubah di SIKS NG? Hitung hari hingga bansos Rp400 ribu diterima KPM.

Informasi ini diharapkan berguna terutama bagi para penerima manfaat bansos yang menunggu penyaluran di awal tahun ini.

Dengan total dana bantuan sosial yang diperkirakan setara dengan tahun 2023, yaitu sebesar Rp2,4 juta per tahun.

Baca Juga: Bansos PKH 2024, BPNT, BLT El Nino dan Beras 10 Kg Cair 7 Hari Lagi? Cek Penjelasan Pendamping Sosial Kemensos

BPNT 2024 akan dibagikan setiap bulannya dengan jumlah Rp200 ribu kepada para penerima manfaat.

Metode Penyaluran

Proses penyaluran BPNT 2024 tetap melibatkan kerjasama dengan PT Pos Indonesia untuk pencairan tunai.

Serta melalui Bank Himbara seperti BRI, Bank Mandiri, BNI, dan BSI untuk penyaluran non tunai melalui transfer.

Baca Juga: Pekerja NIK Berikut Dapat Bansos Non BSU BPJS 2024, Ciri Pekerja Penerima PKH 2024 Rp600 Ribu, Cair Hari Ini?

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x