Status Terbaru SIKS-NG, UMKM Bisa Isi Form dan Dapat BLT Cair Rp750 Ribu dari PKH 2024

- 25 Januari 2024, 20:55 WIB
Ilustrasi. Status Terbaru SIKS-NG, UMKM Bisa Isi Form dan Dapat BLT Cair Rp750 Ribu dari PKH 2024.*
Ilustrasi. Status Terbaru SIKS-NG, UMKM Bisa Isi Form dan Dapat BLT Cair Rp750 Ribu dari PKH 2024.* /DeskJabar

 

PORTAL PURWOKERTO – Ketahui status terbaru dari SIKS-NG terkait jadwal pencairan bansos, simak UMKM bisa dapat BLT PKH 2024 cair Rp750 ribu lewat isi form resmi berikut.

Status terbaru SIKS-NG menjadi informasi yang ditunggu banyak penerima manfaat bansos Pemerintah salah satunya PKH 2024 yang dijadwalkan cair tahap pertama di bulan Januari.

Sebagai informasi, pelaku UMKM ternyata bisa dapatkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) 2024 asalkan sesuai dengan kriteria dan syarat ketentuan bansos PKH.

Program Keluarga Harapan atau PKH 2024 memang menjadi program bansos lanjutan Pemerintah yang dicanangkan untuk mengatasi masalah kemiskinan di masyarakat sebagai bantuan berkelanjutan.

Baca Juga: 4 Bansos Cair Akhir Januari 2024? KPM Tinggal Tunggu Undangan PKH, BPNT, Beras 10 Kg dan BLT El Nino 2024

Info Terbaru SIKS-NG

Sitem SIKS-NG yang hanya bisa diakses oleh pendamping sosial memang sangat ditunggu informasinya oleh penerima manfaat, hal ini karena terkait dengan jadwal pencairan bansos Pemerintah termasuk PKH 2024.

Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG) kabarnya sudah menunjukan informasi pencairan PKH 2024 tahap pertama pada bulan Januari – Maret mendatang.

Namun, kepastian terbitnya SP2D yang merupakan Surat Perintah Pencairan Dana belum ada. Sehingga dana bansos PKH 2024 masih terpending cair kepada para penerima.

UMKM Dapat Rp750 Ribu

Kabar gembira lainnya selain status SIKS-NG yang sudah menunjukkan pergerakan jadwal pencairan PKH 2024, sekarang pelaku UMKM juga bisa mengajukan sebagai penerima bansos PKH.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x