Ini Lho Tabel Cicilan Pinjaman KUR BRI 2024 Rp40 Juta Selama 5 Tahun, Tanpa Jaminan dengan Modal KTP

- 2 Februari 2024, 14:56 WIB
Ilustrasi Ini Lho Tabel Cicilan Pinjaman KUR BRI 2024 Rp40 Juta Selama 5 Tahun, Tanpa Jaminan dengan Modal KTP
Ilustrasi Ini Lho Tabel Cicilan Pinjaman KUR BRI 2024 Rp40 Juta Selama 5 Tahun, Tanpa Jaminan dengan Modal KTP /Tangkapan layar Instagram.com/@bringaglik

PORTAL PURWOKERTO - Jangka waktu pelunasan KUR BRI mencapai 60 bulan atau 5 tahun membuat pinjaman ini semakin dicari oleh masyarakat yang membutuhkan permodalan.

Ini lho tabel cicilan pinjaman KUR BRI 2024 senilai Rp40 juta selama 5 tahun, tanpa jaminan dengan bermodalkan KTP KK dan dokumen lain yang dijelaskan dalam artikel ini.

Sunarso yang menjabat sebagai Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) menargetkan pertumbuhan penyaluran kredit di 2024 sebesar 12%, salah satunya melalui KUR.

Hal ini didukung dengan anggaran KUR yang disalurkan oleh BRI dengan jumlah alokasi dana Rp165 triliun, membuat pinjaman ini menjadi favorit UMKM karena prosesnya yang mudah.

Baca Juga: Pendaftaran Februari 2024, Syarat Pinjaman Rp50 Juta KUR BRI 2024, Pilih Tenor 5 Tahun Biar Cicilan Ringan

Pinjaman KUR BRI Tanpa Jaminan dengan Modal KTP

Ketahui simulasi tabel cicilan pinjaman BRI bagi UMKM yang bisa tembus pada nominal Rp40 juta dengan memaksimalkan tenor dengan waktu 60 bulan.

Pinjaman dengan plafon tersebut merupakan jenis KUR Mikro yang memiliki bunga rendah dan tenor pelunasan panjang dimana UMKM bisa membesarkan usahanya dari kredit bank pemerintah ini.

Diluncurkan dengan alokasi dana Rp165 triliun, KUR BRI 2024 kembali jadi pinjaman finansial favorit para pelaku usaha terutama UMKM karena pengajuan kreditnya yang mudah dan cepat.

Melansir laman bri.co.id, kredit usaha rakyat dari bank pelat merah ini mendapatkan subsidi pemerintah sehingga beban bunga calondebitur rendah sekitar 6% per tahun.

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x