5 Penyebab KUR BRI 2024 Ditolak, Nomor 3 Paling Penting, Banyak Pelaku UMKM Gagal di Poin Ini

- 25 April 2024, 21:09 WIB
5 Penyebab KUR BRI 2024 Ditolak, Nomor 3 Paling Penting, Banyak Pelaku UMKM Gagal di Poin Ini
5 Penyebab KUR BRI 2024 Ditolak, Nomor 3 Paling Penting, Banyak Pelaku UMKM Gagal di Poin Ini /Ilustrasi PIXABAY/aymane jdidi

PORTAL PURWOKERTO- Ini 5 penyebab KUR BRI 2024 ditolak, nomor 3 paling penting, banyak pelaku UMKM gagal di poin ini ketika mengajukan pinjaman meski memenuhi dokumen wajib.

Sebagai program kredit dengan bunga yang rendah, KUR BRI 2024 dirancang khusus untuk mendukung Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam pengembangan usahanya.

Sebelum mengajukan pinjaman dari BRI ini, calon nasabah perlu mengetahui penyebab atau alasan penolakan pengajuan kredit yang bisa diraih tanpa jaminan ini.

Dalam penyalurannya, bank BRI menerapkan seleksi ketat untuk menentukan penerima KUR baik untuk jenis Super Mikro, Mikro, Kecil maupun untuk pekerja migran.

Baca Juga: Wajib Cek ATM Sekarang Juga! KUR Mikro BRI 2024 Beri Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Aman dan Legal Dong!

Hal ini disebabkan karena KUR adalah program pemerintah yang mendapat subsidi bunga, sehingga penerimaannya harus tepat sasaran kepada UMKM yang membutuhkan.

Calon debitur yang berhak menerima KUR harus memenuhi syarat dan ketentuan yang diatur dalam Permenko Nomor 1 Tahun 2023 tentang KUR.

5 Penyebab KUR BRI 2024 Ditolak

Pihak bank akan meneliti dengan cermat apakah calon debitur memenuhi persyaratan tersebut. Bagi calon debitur yang tidak memenuhi syarat dan ketentuan, pengajuannya dipastikan akan ditolak.

Baca Juga: 10 Kriteria Penerima KUR BRI 2024, Hanya Calon Debitur Berikut yang Bisa Dapatkan Pinjaman Tanpa Jaminan

1. Dokumen persyaratan yang tidak lengkap

2. Usaha beroperasi kurang dari 6 bulan.

3. Memiliki kredit macet sehingga BI Checking tidak bersih

4. Pernah menerima kredit komersil dari bank lain, termasuk kredit modal kerja dan kredit investasi.

5. Tidak lolos survei usaha karena dianggap tidak memadai.

Nah dari lima alasan di atas, kira-kira Anda pernah ditolak KUR BRI karena alasan yang mana.

Itulah penyebab KUR BRI 2024 ditolak, salah satunya memiliki kredit macet sehingga riwayat BI Checkingnya buruk.***

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah