Cara Daftar PIP 2024 Bagi Siswa SD-SMA Tanpa KIP, Dapat Bantuan Rp450 Ribu sampai Rp1,8 Juta Per Siswa

- 17 Mei 2024, 10:30 WIB
Cara mendaftar PIP 2024 bagi siswa jenjang SD SMP SMA dan sederajat
Cara mendaftar PIP 2024 bagi siswa jenjang SD SMP SMA dan sederajat /Unsplash/ larm rmah

PORTAL PURWOKERTO - Bansos pendidikan PIP 2024 menarget 18,5 juta siswa jenjang SD SMP dan SMA dengan syarat kepemilikan Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Meski demikian, tidak semua siswa sekolah memiliki KIP untuk bisa mendapatkan bantuan ini, nah artikel ini memuat cara daftar PIP bagi yang tidak memiliki kartu sakti tersebut.

Nominal PIP

Bantuan PIP diberikan dengan nominal yang berbeda sesuai dengan tingkat pendidikan siswa penerima dan semakin tinggi jenjang maka semakin besar nominal.

Untuk siswa SD, bantuan yang diterima sebesar Rp450 ribu, dengan Rp225 ribu diberikan kepada siswa baru dan akhir.

Baca Juga: Kabar Gembira Hari Ini! Hanya Rekening KPM Bank Berikut yang Dapat Bantuan Rp800 Ribu, Jumat Berkah..

Siswa SMP menerima bantuan sebesar Rp750 ribu, dengan Rp375 ribu dialokasikan untuk siswa baru dan akhir.

Sementara itu, siswa SMA mendapatkan bantuan sebesar Rp1,8 juta, dengan Rp900 ribu disalurkan kepada siswa baru dan akhir.

Nah, untuk menerima nominal di atas, seorang siswa harus terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) milik Kementerian Sosial.

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah