Jadwal Pencairan BLT MRP 2024 yang Diambil dari Data P3KE Kemiskinan Ekstrem, Cek Nominal yang Salur Hari Ini

- 28 Mei 2024, 09:00 WIB
Jadwal dan nominal pencairan BLT MRP 2024 hari ini kepada KPM yang namanya masuk di data P3KE
Jadwal dan nominal pencairan BLT MRP 2024 hari ini kepada KPM yang namanya masuk di data P3KE /Pixabay/ Eko Anug

PORTAL PURWOKERTO- Sudah pencairan kelima kali, BLT MRP 2024 menyisakan satu kali pencairan lagi mengingat jatahnya enam kali sejak bulan Januari sampai Juni mendatang.

Cek jadwal pencairan dan nominal BLT MRP 2024 yang diberikan kepada penerima manfaat terdaftar dalam data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE) milik Kemenko PMK.

BLT MRP ini diberikan secara bertahap untuk membantu keluarga miskin ekstrem memenuhi kebutuhan bahan pangan, oleh karena itu bentuknya bukan uang.

Melainkan beras 10 kilogram yang diberikan kepada masyarakat terdaftar P3KE sehingga bantuan ini dikenal sebagai bansos beras 10 kg.

Baca Juga: Sejumlah KPM Lakukan Penarikan Saldo PKH 2024 Hari Ini 28 Mei 2024, Tarik Tunai di KKS BNI atau BRI?

Sudah lima bulan berjalan, bansos beras yang diambil dari Cadangan Beras Pemerintah atau CBP ini menyisakan jatah bulah Juni 2024.

Jadwal Pencairan BLT MRP 2024

Untuk mendapatkan bantuan ini, surat undangan telah dibagikan kepada penerima bantuan dimana terdapat enam barcode yang melambangkan per pencairan.

Saat pengambilan, penerima bisa datang ek Kantor Pos terdekat sesuai yang tertera dalam surat undangan.

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah