20 Kuliner Kebumen yang Wajib Kamu Coba, Ada Kuliner Legendaris Sate Ambal dan Cemilan Merakyat Lanting

- 7 Oktober 2021, 23:34 WIB
  Sate Ambal,  6 Kuliner Khas Kebumen yang Unik dan Enak, Nomor 4 Bikin Penasaran
Sate Ambal, 6 Kuliner Khas Kebumen yang Unik dan Enak, Nomor 4 Bikin Penasaran /Instagram sate_hkasmanpertama
  1. Mendoan

Mendoan Kebumen memiliki ciri khas ukurannya yang lebar-lebar. Mendoan hangat bisa disajikan dengan cabe rawit atau sambal kecap.

 

  1. Kue Satu Kacang Ijo

Kebumen merupakan salah satu daerah penghasil tanaman kacang hijau.

Salah satu olahan kacang hijau yang populer disini adalah kue satu.

Kue satu kacang ijo dibuat dengan menggunakan tepung kacang hijau yang kemudian dicampur dengan gula putih.

 

  1. Sagon Kelapa

Sagon kelapa ini terbuat dari tepung ketan dan parutan kelapa yang pengolahannya dengan dipanggang. Sagon cocok dimakan dengan teh atau kopi hangat.

 

  1. Ayam Es Bening

Ayam Es Bening adalah ayam goreng dengan bumbu rempah. Ayam Es Bening dibuat oleh seorang penjual ayam yang mengembangkan bisnis penjualan ayam menjadi bisnis ayam goreng.

 

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah