Tanggal Merah Bulan September Libur Maulid Nabi 2023 Tanggal 27 atau 28 September Apa Ada Cuti Bersama?

- 26 September 2023, 06:43 WIB
Tanggal Merah Bulan September Libur Maulid Nabi 2023 Tanggal 27 atau 28 September Apa Ada Cuti Bersama?
Tanggal Merah Bulan September Libur Maulid Nabi 2023 Tanggal 27 atau 28 September Apa Ada Cuti Bersama? /pixabay/Shah_Graphics99

PORTAL PURWOKERTO - Cek informasi tanggal merah bulan September libur Maulid Nabi 2023 jatuh pada tanggal 27 atau 28 September apa ada cuti bersama?

Pada akhir bulan September 2023 ini terdapat libur maulid Nabi 2023 namun muncul pertanyaan jatuh pada tanggal 27 atau 28 September dan terkait apakah ada cuti bersama atau tidak akan diulas dalam artikel ini.

Peringatan Maulid Nabi setiap tahunnya memang tidak sama untuk kalender nasional dan Hari Kelahiram Nabi Muhammad SAW sendiri jatuh pada tanggal 12 Rabiul Awal Hijriah.

Libur Maulid Nabi 2023 Tanggal 27 atau 28 September?

Pertanyaan libur Maulid Nabi 2023 jatuh tanggal 27 atau 28 September 2023. Apabila melihat Kalender Hijriah Indonesia Tahun 2023 yang dikeluarkan oleh Kementerian Agama (Kemenag), 12 Rabiul Awwal ternyata jatuh pada Kamis tanggal 28 September 2023.

Baca Juga: Ini Contoh Susunan Acara Maulid Nabi Muhammad SAW 2023 dan Mukadimah MC yang Singkat

Ketetapan ini juga sama dengan Surat Keputusan Bersama (SKB) Tiga Menteri yang mengatur soal Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Jadi, peringatan Maulid Nabi jatuh pada Kamis, 28 September 2023 bukan tanggal 27 September 2023.

Kemudian apakah ada cuti bersama?

Namun sayang sekali, peringatan Maulid Nabi 2023 pada tahun ini tidak ada cuti bersama bersama seperti Hari Raya lainnya.

Akan tetapai libur Maulid Nabi 2023 yang jatuh pada hari Kamis 28 September ini bisa dikatakan sebagai harpitnas atau hari kejepit nasional.

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x