Lirik Lagu Halo-Halo Bandung Ciptaan Ismail Marzuki, Lengkap dengan Makna Lagu dan Chordnya

- 29 Maret 2022, 12:06 WIB
 Lirik Lagu Halo-Halo Bandung Ciptaan Ismail Marzuki, Lengkap dengan Makna Lagu dan Chordnya
Lirik Lagu Halo-Halo Bandung Ciptaan Ismail Marzuki, Lengkap dengan Makna Lagu dan Chordnya /Google Indonesia/

PORTAL PURWOKERTO  - Simak lirik lagu Halo-Halo Bandung, lengkap dengan makna lagu dan chordnya.

Lirik lagu Halo-Halo Bandung merupakan lagu wajib nasional yang diciptakan oleh Ismail Marzuki. Lirik lagu tersebut mengandung makna perjuangan dalam melawan penjajah.

Lagu Halo-Halo Bandung erat kaitannya dengan peristiwa Bandung Lautan Api. Hal tersebut dapat dibuktikan dari lirik lagunya yang mengandung unsur kata Bandung Lautan Api.

Halo-Halo Bandung selain menjadi lagu nasional juga menjadi lagu pembakar semangat perjuangan. Lirik lagunya yang menggebu-gebu, memacu kita untuk terus bersemangat dan lebih bersikap nasionalis.

Baca Juga: Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa, Lengkap dengan Makna Lagu Nasional, Diciptakan Ismail Marzuki

Sementara itu, makna lagu Halo-Halo Bandung juga mengingatkan kita tentang semangat para pejuang rakyat kota Bandung di masa-masa setelah kemerdekaan.

Sampai saat ini, lagu Halo-Halo Bandung masih menjadi lagu yang terkenal dan menjadi salah satu lagu wajib nasional yang sering diputar dikalangan masyarakat.

Berikut merupakan lirik lagu Halo-Halo Bandung, lengkap dengan chord lagunya:

C G
Halo-Halo Bandung

F G
Ibu kota Periangan

F C
Halo-Halo Bandung

G C
Kota kenang-kenangan

C G
Sudah lama beta

F
Tidak berjumpa dengan kau

C G

Sekarang telah menjadi lautan api

C G C
Mari bung rebut kembali

C G
Halo-Halo Bandung

F G
Ibu kota Periangan

F C
Halo-Halo Bandung

G C
Kota kenang-kenangan

C G
Sudah lama beta

F
Tidak berjumpa dengan kau

C G
Sekarang telah menjadi lautan api

C G C
Mari bung rebut kembali

Baca Juga: Lirik Lagu Padamu Negeri, Lagu Nasional Wajib yang Singkat dan Mudah Diingat! Jangan Lupa Diamalkan

Demikian informasi lirik lagu Halo-Halo Bandung, lengkap dengan chord dan makna lagu yang menggebu-gebu.***

Editor: Eviyanti

Sumber: YouTube Set provc tv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x