Tanggal 13 Desember 2021 Hari Apa? Simak Apa Kata Penanggalan Jawa dan Kalender Jawa Disini

- 12 Desember 2021, 18:56 WIB
Tanggal 13 Desember 2021 Hari Apa? Simak Apa Kata Penanggalan Jawa dan Kalender Jawa Disini
Tanggal 13 Desember 2021 Hari Apa? Simak Apa Kata Penanggalan Jawa dan Kalender Jawa Disini /Pixabay.com/Mayya666

PORTAL PURWOKERTO – Tanggal 13 Desember 2021 hari apa? Tanggal tersebut bertepatan dengan hari Senin yang merupakan hari ke 347 dalam kalender Gregorian.

Tanggal 13 Desember 2021 ini merupakan 18 hari menuju akhir tahun 2021 yang juga merupakan hari istimewa bagi bangsa Indonesia.

Pada tanggal 13 Desember 2021, peringatan Hari Nusantara 2021 dilaksanakan oleh bangsa Indonesia.

Peringatan Hari Nusantara 2021 ini adalah terinsipirasi dari Deklarasi Juanda yang terjadi pada tahun 1957 di tanggal 13 Desember.

Baca Juga: Tanggal 13 Desember 2021 Memperingati Hari Nusantara 2021, Apa Itu? Sejarah hingga Peristiwa Penting Lainnya

Bertepatan dengan hari Senin di tahun ini, Hari Nusantara 2021 yang diperingati pada 13 Desember 2021 ini memiliki maksud dan tujuan serta sejarah yang juga perlu diketahui oleh warga Indonesia.

Apa itu? Hari Nusantara 2021 merupakan hari peringatan bahwa bangsa Indonesia adalah bangsa yang terdiri dari beribu-ribu pulau.

Hari tersebut memperingati dan menekankan bahwa bangsa Indonesia adalah bangsa kepulauan.

Lalu, berdasarkan penanggalan Jawa, apa kata kalender Jawa tentang tanggal 13 Desember 2021 ini?

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x