Ini Peraturan Adzan Menteri Agama dalam SE Menag yang Atur Penggunaan Pengeras Suara Luar dan Dalam Masjid

- 26 Februari 2022, 06:57 WIB
Ini Peraturan Adzan Menteri Agama dalam SE Menag yang juga Atur Durasi Baca Al Quran dan Sholawat Gunakan Speaker Luar.*
Ini Peraturan Adzan Menteri Agama dalam SE Menag yang juga Atur Durasi Baca Al Quran dan Sholawat Gunakan Speaker Luar.* /Kemenag


PORTAL PURWOKERTO - Aturan dan peraturan adzan Menteri Agama RI telah disahkan dalam surat edaran Menag yang telah tersebar di masyarakat.

Peraturan adzan Menteri Agama tersebut tercantum dalam Surat Edaran Nomor SE 05 Tahun 2022 yang mengatur tentang Pedoman Pengunaan Pengeras Suara di Masjid dan Musala.

Selain aturan dan peraturan adzan Menteri Agama, dalam SE tersebut juga tercantum durasi pembacaan Al Quran dan sholawat serta beberapa kegiatan keagamaan lainnya yang dilakukan di masjid atau mushola dengan menggunakan pengeras suara luar atau speaker luar atau TOA.

Dalam SE tersebut pun, terdapat aturan dan peraturan penggunaan speaker luar dan dalam masjid atau mushola. Penggunaan volume pengeras suara luar dan dalam dibatasi maksimal 100 dB.

Baca Juga: Gempa 6,1 Magnitudo Guncang Pasaman Barat, 7 Meninggal Dunia, Puluhan Orang Luka

Berikut peraturan adzan Menteri Agama dan beberapa kegiatan keagamaan yang dilakukan di masjid atau mushola berdasarkan surat edaran terkait penggunaan pengeras suara luar dan dalam masjid atau mushola.

Ini Peraturan Adzan Menteri Agama dalam SE Menag yang juga Atur Durasi Baca Al Quran dan Sholawat Gunakan Speaker Luar.*
Ini Peraturan Adzan Menteri Agama dalam SE Menag yang juga Atur Durasi Baca Al Quran dan Sholawat Gunakan Speaker Luar.* Kemenag

Pada saat sholat:

1. Adzan dikumandangkan dengan menggunakan pengeras suara luar dengan volume maksimal 100 dB.

2. Pada Saat Sholat Subuh:
- Membaca Al Quran atau sholawat dapat dilakukan dengan menggunakan pengeras suara luar dengan durasi 10 menit, sebelum adzan berkumandang sesuai waktunya.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x