Sejarah dan Fakta Menarik Hari Winnie The Pooh yang Diperingati Tanggal 18 Januari 2023

- 17 Januari 2023, 12:42 WIB
Sejarah dan Fakta Menarik Hari Winnie The Pooh yang Diperingati Tanggal 18 Januari 2023
Sejarah dan Fakta Menarik Hari Winnie The Pooh yang Diperingati Tanggal 18 Januari 2023 /unsplash/taha/

Dalam beberapa generasi, Winnie the Pooh pun terus berkembang menjadi favorit anak-anak di seluruh dunia.

Selanjutnya A.A.Milne mengeluarkan buku pada tahun (1928) yang berjudul “The House at Pooh Corner”.

Buku lanjutan tersebut berkisah mengenai beruang kuning yakni Pooh yang tinggal di sebuat pohon dengan tulisan “Mr. Sanderz”.

Karakter ikonik dari cerita Winnie the Pooh ialah beruang berbaju merah dengan tangan dimasukkan ke dalam toples madu bernama Winnie the Pooh.

Baca Juga: Tahun Baru Imlek 2023 Tanggal Berapa? Catat Jadwal Libur Nasional dan Cuti Bersama Imlek Menurut SKB 3 Menteri

Bersama dengan teman-temannya yakni Piglet sang babi kecil berwarna pink, Tiger si macan, Rabbit, Kanga, Eeyore sang keledai dan Robin sang manusia, mereka hadir membawa keceriaan bagi pembaca terutama anak-anak.

Disney juga mengadaptasi buku Winnie the Pooh tersebut, beberapa buku yang diluncurkan versi Disney antara lain:

- Winnie-the-Pooh (1926)

- Now We Are Six (1927)

- The House at Pooh Corner (1928)

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah