Sah! MUI Nyatakan Mixue Halal, Produk dan Prosesnya Terjamin, Berikut Penjelasan Resminya

- 17 Februari 2023, 15:42 WIB
 MUI Nyatakan Mixue Halal, Produk dan Prosesnya Terjamin
MUI Nyatakan Mixue Halal, Produk dan Prosesnya Terjamin /instagram @mixuecepu/

Baca Juga: Mixue Sudah ada di Banyumas! Ini dia 4 Rekomendasi Tempat Kuliner Es Krim Kekinian di Purwokerto

Sebelumnya, proses pemeriksaan halal terhadap Mixue membutuhkan konfirmasi ulang karena ada salah satu bahan yang harus ditelusuri, yaitu bahan flavour yang berasal dari China.

Ketetapan Halal MUI terhadap Mixue Ice Cream & Tea ini meliputi semua outlet dan menu. MUI telah menetapkan standard halal baru terhadap produk makanan dan minuman yang memiliki cabang dengan berbagai menu. Audit produk halal dilakukan pada semua outlet dan menu di dalamnya.

Pasca Ketetapan halal dikeluarkan Mixue, maka Mixue akan memiliki Sertifikat Halal yang dikeluarkan oleh BPJPH Kemenag RI.***

Demikian informasi mengenai MUI akhirnya menyatakan Mixue halal, produk dan prosesnya terjamin.***

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: MUI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah