Tak Perlu Bingung, Begini Cara Mudah Cek Tarif Tol Trans Jawa 2024

- 6 April 2024, 12:00 WIB
Cara Mudah Cek Tarif Tol Trans Jawa 2024. *
Cara Mudah Cek Tarif Tol Trans Jawa 2024. * /Pikiran Rakyat/Hilmi Abdul Halim/

Baca Juga: Penyebab Kecelakaan Bus di Tol Ngawi Lengkap Daftar Korban Meninggal dan Luka, Partai Hanura Berduka Hari Ini

3. Menggunakan Aplikasi Google Maps

Selain bisa digunakan untuk melihat rute perjalanan, google maps juga bisa mengecek estimasi tarif jalan tol.
• Masuk ke Google Maps
• Input lokasi awal dan tujuan anda
• Pilih perjalanan menggunakan mobil, klik simbol mobil di bagian atas
• Google Maps akan menyediakan pilihan rute perjalanan, termasuk jalan tol
• Kemudian estimasi tarif tol yang harus dibayar akan langsung terlihat

Nikmati perjalanan mudik Lebaran 2024 tanpa khawatir biaya jalan tol. Untuk itu, cek secara berkala dengan cara di atas untuk mengetahui estimasi tarif tol yang akan anda keluarkan.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah