Apakah Indonesia Pernah Juara AFF? Inilah Juara AFF Terbanyak dan Sejarahnya

- 26 Desember 2021, 09:21 WIB
Apakah Indonesia Pernah Juara AFF? Waduh Ternyata Belum! Inilah Juara AFF Terbanyak dan Sejarahnya
Apakah Indonesia Pernah Juara AFF? Waduh Ternyata Belum! Inilah Juara AFF Terbanyak dan Sejarahnya /Instagram Asnawi.bhr/

AFF atau ASEAN Football Federation Championship merupakan salah satu laga bergengsi.

Meski demikian, nama AFF Championship bukanlah nama awal helatan ini.

Awalnya turnamen ini bernama Piala Tiger dan piala Suzuki AFF karena menggunakan nama sponsor.

Baca Juga: Lirik Lagu Kebangsaan Singapura, Berkumandang Saat Akan Memulai Pertandingan Indonesia vs Singapura

Tiger Beer merupakan salah satu sponsor perusahaan bir di Singapura dan Piala Tiger dimulai pada tahun 1996 lalu di Singapura.

Saat helatan Piala AFF pertama kali ini, Thailand yang berhasil menggondol juara.


Piala Tiger 1998 yang berlangsung di Vietnam melahirkan sebuah kejadian kontroversial di mana pada babak penyisihan, dalam upaya untuk menghindari pertemuan dengan tuan rumah Vietnam di babak berikutnya, Indonesia dan Thailand memainkan sepak bola negatif karena keduanya tidak mempunyai keinginan untuk menang.

Baca Juga: GRATIS! Link Live Streaming Indonesia vs Singapura, Piala AFF Rabu, 22 Desember 2021, Prediksi Menang 3-1!  

Ketika skor masih 2-2 menjelang berakhirnya pertandingan, bek Indonesia Mursyid Effendi dengan sengaja mencetak gol bunuh diri dengan menendang bola ke gawangnya sendiri sehingga skor menjadi 3-2 untuk kemenangan Thailand.

Kedua tim akhirnya didenda karena telah "merusak semangat sepak bola" dan Mursyid sendiri dilarang bermain dalam sepak bola internasional seumur hidup.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah