Tabel Judul Lagu Nasional Bertangga Nada Mayor dan Nama Pencipta Lagunya, Jawaban Kelas 5 SD Tema 4

29 Oktober 2021, 05:05 WIB
Ilustrasi. Tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya, kunci jawaban kelas 5 SD dan MI. /Pixabay

PORTAL PURWOKERTO - Berikut merupakan tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya.

Simak pembahasan kunci jawaban dari tema 4 subtema 3 kelas 5 SD dan MI tentang lagu nasional yang bertangga nada mayor.

Adik-adik, berikut adalah penjelasan dari pertanyaan tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD MI, Halaman 99, Sebutkan 3 Fungsi Utama Kemasan!

Hal ini merupakan hasil pembahasan bersama dengan Dodi Iswanto S.Pd, seorang tenaga pendidik di Medan, Sumatera Utara.

Adik-adik dapat mencari jawaban lainnya dengan bereksplorasi lebih lanjut, contoh jawaban ini tidak selamanya mutlak.

Contoh kunci jawaban tema 4 subtema 3 kelas 5 SD dan MI ini hanya berlaku sebagai panduan untuk orang tua.

Baca Juga: Jumlah Rusuk, Sisi, dan Titik Sudut pada Bangun Ruang Prisma Segitiga, Jawaban Tematik kelas 6 SD MI

Namun jika mengalami kesulitan saat menjawab, diperkenankan untuk bertanya kepada ayah dan ibu di rumah.

Sebelum memulai pembahasan kali ini, kita harus terlebih dahulu memahami tema 4 subtema 3 tentang lagu nasional bertangga nada mayor.

Muatan pelajaran SBdP kali ini akan menjelaskan pembahasan tentang hak lagu nasional bertangga nada mayor.

Baca Juga: Jelaskan Manfaat Perjanjian Ekstradisi Dalam Kerjasama ASEAN Bagi Indonesia, IPS, Tema 5 Subtema 1 Kelas 6 SD

Sekarang mari kita simak penjelasan lengkap di bawah ini sebelum menyimak pertanyaan tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya.

Sebelumnya kita sudah mencoba menyanyikan lagu Ayo Jaga Organ Peredaran Darah bersama keluarga. Lagu tersebut adalah salah satu contoh lagu bertangga nada mayor.

Kemarin tanggal 28 Oktober adalah hari Sumpah Pemuda.

Semangat kita juga dapat dibangkitkan dengan menyanyikan lagu-lagu nasional yang bersifat semangat dan riang gembira.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 4 tema 5 halaman 29, 5 Sikap Balaputradewa yang Sesuai dengan Sila Keempat Pancasila

Apa saja lagu nasional yang mempunyai ciri tangga nada mayor? Simak pembahasan berikut ini.

Negara Indonesia memiliki berbagai kebudayaan yang luas diberbagai daerah, budaya itu dapat berupa suatu karya, sikap, dan seni lainnya.

Indonesia memiliki sejarah yang panjang untuk menjadi negara yang merdeka, dahulu pahlawan - pahlawan negara berjuang dan berkorban demi kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: 5 Jawaban Berdasarkan Perjuangan Balaputradewa, Ini Sikap-sikap yang Sesuai dengan Sila Keempat Pancasila!

Musik sudah dikenal sejak zaman dahulu, musik merupakan simbol atau ekspresi yang sedang dirasakan seseorang.

Di Indonesia sendiri, memiliki lagu - lagu yang bermakna dan lagu ini menjadi lagu kebangsaan yang dikenang dan sudah dipatenkan.

Tangga nada adalah unsur yang membuat musik dapat terdengar merdu. Tangga nada merupakan rangkaian dari not atau nada yang tersusun dengan jarak-jarak tertentu.

Jarak-jarak antar nada dinamakan interval nada.

Baca Juga: Sifat-Sifat Tabung yang Benar adalah? Kunci Jawaban Latihan Soal Matematika Unsur Bangun Ruang Kelas 6 SD

Tangga nada dibagi menjadi dua jenis, yakni:

1. Pentatonis yaitu tangga nada yang memiliki lima nada dasar yang berbeda. Pentatonis dibagi menjadi 2, yaitu Pelog dan Slendro.

2. Diatonis yaitu tangga nada yang memiliki tujuh nada yang berbeda dalam 1 oktaf. Diatonis dibagi menjadi 2, yaitu mayor dan minor.

Tangga nada diatonis mayor adalah tangga nada yang umum digunakan dan mempunyai nuansa ceria yang menyenangkan.

Baca Juga: Simak Kunci Jawaban Sikap Kepahlawanan Apa Yang Dimiliki Oleh Balaputradewa? Tema 5 kelas 4

Ciri-ciri diatonis mayor

  • Bersifat riang gembira
  • Bersemangat
  • Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada Do = C
  • Mempunyai pola interval: 1, 1, 1/2, 1, 1, 1, 1/2

Contoh lagu yang menggunakan diatonis mayor

  • Halo-halo Bandung
  • Maju Tak Gentar
  • Hari Merdeka

Baca Juga: Sikap Kepahlawanan Apa Yang Dimiliki Oleh Balaputradewa? Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 4  

Tangga nada diatonis minor adalah tangga nada yang mempunyai nuansa sedih dan melankolis.

Ciri-ciri diatonis minor

  • Bersifat sedih
  • Kurang bersemangat
  • Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada La = A
  • Mempunyai pola interval: 1, 1/2, 1, 1, 1/2, 1, 1

Contoh lagu diatonis minor

  • Syukur
  • Bagimu Negeri
  • Gugur Bunga

Tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya.

Baca Juga: Teks Kegiatan Saat Jam Istirahat, Berikan Saran Terbaikmu untuk Permasalahan Tersebut, Tema 4 Kelas 3 Hal 65

CONTOH JAWABAN

No Judul Lagu Pencipta
1 Bangun Pemudi-Pemuda Alfred Simanjuntak
2 Indonesia Raya W R Soepratman
3 Hari Merdeka Mutahar
4 Kebyar-kebyar Gombloh
5 Halo-halo Bandung Ismail Marzuki
6 Dari Sabang Sampai Merauke R Soerardjo
7 Garuda Pancasila Sudharnoto
8 Berkibarlah Benderaku Ibu Soed
9 Maju Tak Gentar C Simanjuntak
10 Pada Pahlawan C Smanjuntak

Baca Juga: Hitunglah Banyak Sisi, Sudut dan Titik Sudut Pada Bangun Datar di Atas, Kunci Jawaban Kelas 2 SD

Demikian pembahasan kunci jawaban tentang tabel judul lagu nasional bertangga nada mayor dan nama pencipta lagunya yang terdapat dalam tema 5 subtema 3 kelas 5 SD dan MI.

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.***

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Tags

Terkini

Terpopuler