40 Soal PAT Bahasa Jawa Kelas 3 Semester 2, Lengkap Link Download Latihan Soal dan Kunci Jawaban

5 Juni 2023, 13:39 WIB
Ilustrasi belajar. 40 Soal PAT Bahasa Jawa Kelas 3 Semester 2, Lengkap Link Download dan Kunci Jawaban.* /pexels.com

PORTAL PURWOKERTO - Temukan soal PAT atau penilaian akhir tahun pelajaran Bahasa Jawa bagi kelas 3 SD semester 2. Lengkap dengan link download dan juga kunci jawaban. 

Siswa-siswi kelas 3 Sekolah Dasar memasuki penilaian akhir tahun untuk semester 2, termasuk salah satunya pelajaran Bahasa Jawa. 

Pada artikel ini akan diberikan kumpulan soal PAT Bahasa Jawa kelas 3 untuk semester 2, yang dilengkapi dengan kunci jawaban. 

Tidak hanya itu, juga akan dibagikan link download kumpulan soal PAT pelajaran Bahasa Jawa untuk kelas 3 SD MI.

Baca Juga: INI Contoh Cerita Pengalaman Liburan Idul Fitri Bahasa Jawa Singkat dan Penuh Kegembiraan saat Lebaran

Dengan mengetahui kumpulan soal PAT pelajaran Bahasa Jawa, maka siswa siswi kelas 3 diharapkan bisa berlatih sehingga bisa menyelesaikan ujian di sekolah.

Soal PAT untuk latihan para siswa ini sudah dalam bentuk pilihan ganda dan juga isian singkat yang disusun berdasarkan buku Kemdikbud Kurikulum Merdeka.

Selain soal PAT yang akan dibagikan sebagai latihan siswa kelas 3 semester 2 ini juga dilengkapi dengan kunci jawaban, yang didampingi oleh Hening Prihatini S.Pd., salah satu pengajar di lembaga pendidikan di Purwokerto.

Baca Juga: Kisi Kisi PAT Kelas 8 Semester 2 2023 SMP, Prediksi Soal PAT IPA Kelas VIII dan Kunci Jawaban Lengkap

I. Wenehana tandha ping (X) ing aksara a, b, c, utawa d ing pranyatan sing paling bener!

1. Samubarang tembung sing nerangake barang di arani tembung...

a. Tembung aran
b. Tembung barang
c. Tebung jeneng
d. Tembung lingga

Jawaban: b. Tembung barang

2. Tembung aran iku dibedakake dadi loro, yaiku...

a. Tembung barang lan tembung jeneng
b. Angel lan ora angel
c. Ketok mata lan ora ketok mata
d. Lingga lan wasesa

Jawaban: c. Ketok mata lan ora ketok mata

3. Ing ngisor iki kalebu tembung sing ora ketok mata, yaiku...

a. Sapi
b. Angin
c. Jeneng wong
d. Glugu

Jawaban: b. Angin

Baca Juga: Terbaru! 20 Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban Lengkap SMP MTs, Kumpulan Soal PAT

4. Cublak-cublak suweng kalebu tetembangan sing arani...

a. Tembang macapat
b. Tembang kidung
c. Tembang jawa
d. Tembang dolanan

Jawaban: d. Tembang dolanan

5. Yanti ngumbah klambi ono ing sumber. Tembung wasesa katunjuk karo ...

a. Yanti
b. Ngumbah
c. Klambi
d. Sumber

Jawaban: b. Ngumbah

Di atas hanya sebagian latihan soal. Ada 40 soal pilihan ganda dan isian singkat yang bisa dipelajari para siswa kelas 3 SD untuk belajar.

Baca Juga: Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 8 dan Kunci Jawaban B Ing Semester 2, PAT English Kelas VIII Terbaru 2023

Untuk lebih lengkapnya, siswa siswi sekolah kelas 3 SD bisa belajar soal PAT lebih lengkap dengan download link di bawah ini:

Link PAT Bahasa Jawa Kelas 3 Semester 2

 

Demikian latihan soal PAT Bahasa Jawa kelas 3 SD semester 2 yang berisi 40 soal pilihan ganda dan esai. Lengkap dengan kunci jawaban di dalamnya.*** 

Disclaimer: Soal dan kunci jawaban di atas hanya sebagai bahan belajar siswa dalam menghadapi ujian di sekolah. Portal Purwokerto tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Editor: Yumi Karasuma

Tags

Terkini

Terpopuler