Soal PAT IPA Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Ulangan Kenaikan Kelas IPA Kurtilas SMP MTs

7 Juni 2023, 13:59 WIB
Ilustrasi belajar. Ini Latihan kumpulan soal dan kunci jawaban PAT IPA kelas 5 semester 2 /Pexels/RDNE Stock project

PORTAL PURWOKERTO - Bagi siswa kelas 8 yang akan menghadapi Penilaian Akhir Tahun atau PAT, cobalah kerjakan soal PAT IPA kelas 8 semester 2 di artikel ini. Untuk evaluasinya bisa dilihat kunci jawaban di artikel ini juga.

Beirkut ini adalah contoh soal PAT IPA kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban sebagai slaah satu cara untuk mempersiapkan ujian akhir tahun atau kenaikan kelas. Soal di artikel ini bisa dijadikan gambaran soal PAT nantinya.

Penilaian Akhir Tahun atau PAT adalah salah satu indikator apakah siswa kelas 8 bisa melanjutkan ke kelas selanjutnya di jenjang SMP. Jika siswa kelas 8 mencapai nilai patokan PAT maka siswa bisa melanjutkan ke kelas 9.

Jadi siswa kelas 8 bisa berlatih mengerjakan soal IPA dari sekarang dengan contoh soal PAT IPA kelas 8 semester 2 di artikel ini. Meski nanti contoh soal PAT IPA di artikel tidak sama seluruhnya dengan soal PAT sebenarnya tidak masalah karena poin materinya hampir sama.

Materi yang digunakan disini diambil dari buku paket IPA kelas 8 semester 2 kurikulum 2013 yang sudah diberikan oleh guru. Jadi siswa kelas 8 bisa pelajari kembali semua materi tersebut.

Baca Juga: Kumpulan Soal PAT Matematika Kelas 8 Semester 2 SMP MTs dan Kunci Jawaban Lengkap 2023

Penyusunan contoh soal PAT IPA kelas 8 semester 2 SMP dan kunci jawaban ini merupakan hasil kolaborasi Muhammad Iqbal, S.Pd dengan Portal Purwokerto.

 

Contoh Soal PAT IPA Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban

 

1. Tekanan dalam zat cair disebabkan oleh zat cair itu sendiri adalah….

a. Tekanan archimedes

b. Bunyi hukum pascal

c. Bunyi hukum boyle

d. Tekanan hidrostatik

Jawaban: D. Tekanan hidrostatik

 

2. Tekanan atmosfer di permukaan laut sebesar 1,01 x 105 Pa. Mengapa Anda tidak merasakan tekanan atmosfer menekan tubuh Anda?

a. Anda sudah terbiasa dengan adanya tekanan atmosfer sejak kecil

b. Besar tekanan atmosfer dianggap nol sebab gravitasi

c. Gaya gravitasi meniadakan rasa adanya tekanan

d. Cairan di dalam tubuh Anda menekan keluar tubuh melalui gaya sama besar

Jawaban: D. Cairan di dalam tubuh Anda menekan kelurahan tubuh melalui gaya sama besar

 

3. Hidrostatis tekanannya tergantung pada titik kedalaman air pada…

a. Jarak terhadap permukaan air

b. Semua jawaban benar

c. Luas permukaan.

d. Berat total

Jawaban: A. jarak terhadap permukaan air

 

4. Di bawah ini yang bukan tekanan hidrostatik adalah…

a. Semakin dalam menyelam telinga makin sakit

b. Bagian tengah kapal dibuat berongga

c. Lubang kuras bak mandi diletakkan di bawah

d. Pengecekan tekanan darah sebelum infus dipasang

Jawaban: B. Bagian tengah jalal dibuat berongga

 

5. Apabila dicelupkan seluruhnya ke dalam zat cair. Maka benda akan mendapat gaya ke atas sebesar berat zat cair itu merupakan bunyi hukum…

a. Hukum Pascal

b. Tekanan Hidrostatik

c. Bejana Berhubungan

d. Hukum Archimedes

Jawaban: D. Hukum Archimedes

 

6. Berikut ini faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi pernapasan adalah ….

A. Aktivitas tubuh, umur dan jenis kelamin

B. Suhu lingkungan, aktivitas tubuh dan jenis kelamin

C. Jenis kelamin, suhu lingkungan dan umur

D. Umur, aktivitas tubuh dan suhu lingkungan

Jawaban : B. Suhu lingkungan, aktivitas tubuh dan jenis kelamin

 

7. Oksigen yang dihisap pada saat bernapas dan masuk ke dalam tubuh akan digunakan untuk proses ….

A. Difusi

B. Osmosis

C. Ekskresi

D. Respirasi

Jawaban : D. Respirasi

 

8. Organ pernapasan yang strukturnya tersusun dari cincin-cincin tulang rawan dan selaput lendir yang terdiri atas jaringan epithelium bersilia adalah ….

A. Hidung

B. Trakea

C. Alveolusi

D. Paru-paru

Jawaban : B. Trakea

 

9. Paru-paru seorang pasien setelah dianalisis ternyata ditemukan bakteri Mycobacterium tuberculosis. Pasien tersebut terserang penyakit….

A. TBC

B. Kanker paru-paru

C. Peneumonia

D. Asma

Jawaban : A. TBC

Baca Juga: CEK Notice Bahasa Inggris Kelas 8, Termasuk Dalam Contoh Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 8 Semester 2

10. Cairan empedu yang dibuat di hati merupakan …

A. hasil perombakan lekosit

B. hasil perombakan eritrosit

C. hasil perombakan trombosit

D. sisa penyaringan darah

Jawaban : B. hasil perombakan eritrosit

 

11. Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah….

A. oksigen dan karbon dioksida

B. uap air dan oksigen

C. uap air dan karbon dioksida

D. uap air dan karbon monoksida

Jawaban : C. uap air dan karbon dioksida

 

12. Salah satu tanda bahwa seseorang menderita diabetes mellitus adalah bila didalam urinnya mengandung...

A. glukosa

B. hemoglobin

C. urea

D. amonia

Jawaban : A. glukosa

 

13. Perbedaan yang mendasar antara gelombang transversal dan gelombang longitudinal adalah ....

A. frekuensi dan arah rambatnya

B. amplitudo dan arah getarnya

C. arah rambat dan arah getarnya

D. amplitudo dan frekuensinya

Jawaban : C. arah rambat dan arah getarnya

 

14. Sebuah gelombang merambat dengan kecepatan 340 m/s. Jika frekuensi gelombang adalah 40 Hz, panjang gelombang dari gelombang tersebut adalah ....

A. 8,3 m

B. 8,5 m

C. 8,7 m

D. 8,8 m

Jawaban : B. 8,5 m

Baca Juga: Kisi Kisi Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 8 Semester 2 Terbaru dan Kunci Jawaban, Contoh Soal PAT B.Inggris SMP

15. Efek pantulan bunyi yang dapat menyebabkan bunyi asli terganggu disebut ….

A. interferensi

B. gema

C. gaung

D. resonansi

Jawaban : B. gema

 

16. Bagian tubuh tumbuhan yang bisa melakukan proses fotosintesis adalah…

a. buah

b. daun hijau

c. benang sari

d. putik

Jawaban: B

 

17. Pembuluh darah yang paling kecil disebut dengan pembuluh…

a. Aorta

b. Vena

c. Kapiler

d. nadi

Jawaban: C

 

18. Tekanan dalam zat cair yang disebabkan oleh zat cair itu sendiri disebut .....

a. Tekanan archimedes

b. Tekanan hidrostatik

c. Bunyi Hukum Pascal

d. Bunyi Hukum Boyle

Jawaban: B

 

19. Zat yang tidak mempengaruhi pewarisan pada makhluk hidup adalah…

a. kromosom

b. protein

c. dNA

d. gen

Jawaban: A

 

20. Tekanan hidrostatis pada titik di suatu kedalaman air bergantung pada .....

a. Berat total

b. Luas permukaan

c. Jarak terhadap permukaan air

d. Semua jawaban di atas

Jawaban: C

 

21. Yang bukan penerapan tekanan hidrostatik adalah .....

a. Lubang kuras bak mandi di letakan di bawah

b. Pengecekan tekanan darah sebelum pemasangan infus (agar mengalir tekanan darah harus lebih rendah dari tekanan infus)

c. Semakin dalam menyelam telinga semakin sakit

d. Bagian tengah kapal di buat berrongga

Jawaban: D

 

22. Gaya yang bekerja pada suatu zat cair dalam ruang tertutup, tekanan diteruskan ke segala arah sama besar merupakan pernyataan dari .....

a. Hukum Pascal

b. Hukum Archimedes

c. Bejana Berhubungan

d. Hukum Boyle

Jawaban: A

 

23. Cahaya yang jatuh pada permukaan yang kasar/tidak rata akan mengalami pemantulan . . .

a. baur

b. teratur

c. sebagian

d. sempurna

Jawaban : A

 

24. Bayangan yang berada di depan cermin datar akan bersifat . . .

a. sama besar, maya

b. diperbesar, maya

c. tegak, diperkecil

d. terbalik, sama besar

Jawaban : A

 

25. Alat optik yang digunakan pada kapal selam untuk melihat benda-benda yang ada di permukaan laut adalah . . .

a. lup

b. periskop

c. teleskop

d. teropong

Jawaban: B

 

26. Bunga yang berwarna merah muda (mm) memiliki induk yang sama disebut dengan…

a. Mm

b. MM

c. Mm

d. MM atau mm

Jawaban: B

 

27. Cara memperbesar gaya gesek adalah dengan . . .

a. menambah gaya tarik

b . memperkecil gaya tarik

c. memperhalus permukaanyang bergesekan

d. memperkasar permukaanyang bergesekan

Jawaban : D

 

28. Salah satu contoh gaya sentuh adalah ... . . .

a. gaya gravitasi bumi               

b. gaya listrik

c. gaya gesek                           

d. gaya magnet

Jawaban: C

 

29. Struktur laring yang berguna untuk mencegah suatu partikel masuk ke dalam trakea dan laring adalah…

a. pita suara

b. Epiglotis

c. Tonsil

d. silia

Jawaban: B

 

30. Struktur dengan fungsi melindungi paru-paru dari gesekan saat proses pengambilan dan pengeluaran udara adalah…

a. lobus paru-paru

b. Pleura

c. Alveolus

d. diafragma

Jawaban: B

 

Itulah contoh soal PAT IPA kelas 8 semester 2 SMP, ulangan kenaikan kelas kurikulum 2013 dan kunci jawaban.***

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Tags

Terkini

Terpopuler