Siapa Nama Bapak Pandu Sedunia? Mengenal Baden Powell dan Sejarah Organisasi Pramuka Dunia

- 14 Juli 2021, 12:28 WIB
Siapa Bapak Pandu Sedunia? Mengenal Baden Powell dan Sejarah Organisasi Pramuka Dunia
Siapa Bapak Pandu Sedunia? Mengenal Baden Powell dan Sejarah Organisasi Pramuka Dunia /

Pensiun dari militer pada tahun 1910 di usian 53 tahun, B-P kemudian berfokus untuk mengabdi di bidang kepanduan. Ia pun mengembangkan Boy Scouting dan Girl Guiding, berkeliling ke seantero penjuru untuk menginsiprasi.

Jambore Kepanduan Dunia yang pertama diadakan di Olympia, London, pada tahun 1920. Di acara itulah Baden Powel kemudian dinobatkan sebagai Pimpinan Pramuka Dunia.

B-P kemudian mendapatkan gelar kebangsawanan di Jambore Dunia ketiga yang diberika oleh H.M. The King, dengan gelar Lord Baden Powell of Gilwell.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 45, 46, 47, 51, 52, dan 53 Mata Pelajaran Matematika

Sejak saat itu, Lord Baden Powell telah menulis kurang lebih 32 buku dan terus mengabdi di gerakan kepanduan dunia.

Total 28 penghargaan asing dan 19 penghargaan Pramuka ia dapatkan dari seluruh dunia.***

 

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Scout.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah