Apa Jenis Pekerjaan yang Berkaitan Dengan Pemanfaatan Sumber Daya Laut? Berikut Ini Contohnya

- 22 Juli 2021, 09:57 WIB
Seorang nelayan menjaring ikan di Pantai Jetis Purworejo, Minggu 22 Februari 2021.
Seorang nelayan menjaring ikan di Pantai Jetis Purworejo, Minggu 22 Februari 2021. /Portal Purwokerto/M.Hadna

4. Penyelam Pencari teripang

Penyelam yang mencari teripang atau kerang adalah salah satu jenis pekerjaan yang memanfaatkan sumber daya laut.

Salah satu penyelam tradisional yang sangat terkenal di Indonesia adalah dari suku Bajo. Suku ini bisa menyelam hingga 13 menit tanpa alat bantu pernafasan di bawah laut.

5. Petani Budidaya kerang dan mutiara

Budidaya kerang dan mutiara, adalah salah satu sumber daya laut yang diminati di Indonesia hingga mancanegara.

Baca Juga: Apa Saja Permainan Tradisional? Macam-Macam Permainan Tradisional Betawi dan Daerah Lainnya serta Cara Bermain

Sehingga petani yang melakukan budidaya kerang merupakan salah satu contoh jenis pekerjaan yang memanfaatkan sumber daya laut secara langsung.

6. Petani Rumput Laut

Petani Rumput Laut ada cukup banyak di wilayah Indonesia. Apalagi, rumput laut merupakan salah satu sumber daya laut yang memiliki nilai ekspor yang cukup tinggi.

Wilayah penghasil terbesar rumput laut di Indonesia adalah Sulawesi Selatan, Nusa Tenggara Timur, Nusa Tenggara Barat dan Sulawesi Tenggara.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah